Suara.com - Kepergian punggawa Koes Plus, Yon Koeswoyo, meninggalkan duka yang mendalam bagi masyarakat Indonesia, terutama penggemar beratnya.
Yon meninggal dunia akibat penyakit komplikasi diabetes yang dideritanya. Jenazah Yon Koeswoyo telah disemayamkan di rumah duka di Jalan Salak, kawasan Pamulang, Tangerang Selatan, Banten.
Namun, walaupun ia telah tiada, karya-karya Yon tetap dikenang oleh penggemarnya. Tercatat ada beberapa lagu ciptaannya yang melegenda termasuk lagu anak-anak.
Apa saja?berikut ulasannya:
1.Hidup yang sepi
Lagu ciptaan Yon Koeswoyo ini terdapat dalam album Volume 2 yang dirilis pada tahun 1970 silam.
Lagu ini menceritakan kesepian hidupnya yang saat itu tak memiliki kekasih. Bahkan di antara saudaranya yang lain, Yon termasuk yang telat menikah.
2.Why Do You Love Me
Lagu ciptaan Yon Koeswoyo ini memiliki lirik berbahasa Inggris yang mempunyai makna yang dalam.
3.Puk ami-ami
Lagu ini sangat akrab di telinga yang dinyanyikan untuk anak kecil menjelang tidur. Bahkan saat lagu ini dinyanyikan 'berubah' menjadi Pok Ame Ame.
Lagu tersebut mengingatkan anak kecil untuk rajin minum susu untuk masa pertumbuhannya Selain itu, lagu ini juga masuk dalam album Pop Anak-anak Koes Plus Vol. 1 (1973).
4.Bunga di Tepi jalan
Lagunya ini dirilis pada 1972 dalam album Koes Plus Volume 4. Lagu ini mungkin tidak asing bagi telinga anak muda generasi zaman sekarang. Lantaran lagu ini dibawakan ulang oleh band Sheila On 7.
Namun bedanya jika Koes Plus membawakan lagu ini dengan tempo cepat. Duta Cs malah membawakan lagu tersebut dengan tempo yang diperlambat.
5.Andaikan Kau Datang
Lagu ini sebenarnya bukan ciptaan Yon Koeswoyo melainkan ciptaan Tony koeswoyo. Namun, lagu ini bercerita tentang kisah cinta Yon dengan salah personil Dara Puspita.
Beberapa tahun lalu lagu ini juga sempat dipopulerkan kembali oleh Ruth Sahanaya.
Baca Juga: Via Vallen dan Raffi Ahmad dalam Ramalan Mbah Mijan
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat