Suara.com - Kehidupan pribadi model Kimmy Jayanti boleh dibilang tak banyak disorot. Mendadak, Kimmy Jayanti mengumumkan dirinya sudah menikah di Cottesloe, Australia Barat, Minggu (20/5/2018) kemarin.
Kimmy Jayanti dinikahi disunting pesepak bola Nigeria bernama Gregory Junior Nwokolo. Gregory diketahui kini membela klub sepak bola lokal Madura United.
BACA JUGA: Fakta Menantu Hatta Rajasa yang Meninggal Akibat Kanker
Hal ini diketahui dari postingan Kimmy di akun Instagramnya. Unggahan ini pun akruan banjir ucapan selamat netizen.
Di foto tersebut, Kimmy Jayanti sumringah dibalut gaun pengantin menawan warna putih.
Kimmy Jayanti membagikan momen pernikahannya lewat Instagram story-sesaat sebelum menuju altar pernikahan.
BACA JUGA: Rossa Pamer Gembok Cinta di Seoul, Netizen Usil
Netizen pun tertarik mengomentari rumah mode Maison Baaz Couture dan desainer ternama Zuhair Murad sebagai perancang gaun pengantin Kimmy Jayanti.
Menariknya, rancangan desainer ini dipakai sederet pesohoro Hollywood seperti Beyonce, Vanessa William, Jennifer lopez dan Miley Cyrus.
Baca Juga: Dhea Imut Kecewa Sidang Putusan Kasus Kehilangan Kamera Ditunda
BACA JUGA: Dyrga Dadali Siap Ceraikan Istri, Ini Alasannya
Gaun rancangan desainer asal Lebanon itu dibanderol mulai dari 8.000 dollar AS atau setara dengan kurang lebih Rp 113,5 juta.
- Gaun pengantin dengan veil panjang yang menjuntai ke tanah membuatnya seperti puteri dongeng
SELENGKAPNYA>>>
Berita Terkait
-
Carlos Perreira Puji Kebangkitan Laskar Sape Kerrab di Kanjuruhan
-
Evaluasi Total Arema FC Setelah Puasa Kemenangan 4 Laga Beruntun
-
Madura United Targetkan Poin Penuh Lawan Arema FC Tanpa Dalberto di Stadion Kanjuruhan Malang
-
Persib Garang di ACL Two, Thom Haye Tegaskan Pangeran Biru Siap Lawan MU
-
Siapa Ciro Alves? Pemain MU Resmi Ajukan Naturalisasi, untuk Timnas Indonesia?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026