Suara.com - Proses perceraian tak membuat artis Nicky Tirta lupa dengan tugasnya sebagai seorang ayah.
Nicky tetap memprioritaskan putrinya, Naara Ellyna Tirta, meski pernikahannya dengan Liza Elly diambang perceraian.
Nicky mengaku, si kecil tinggal bersamanya. Dia menikmati kebersamaan dengan Ellyna.
"Yang jelas Ellyna seru banget lah anaknya. Di rumah sama aku. Dia setiap hari belajar masak," kata Nicky di kawasan Gatot Soebroto, Jakarta Selatan, Selasa (22/5/2018).
Sebagai orangtua, Nicky mengaku mulai melihat bakat Ellyna yang doyan mengolah makanan di dapur. Dia pun bakal mengarahkan sang putri untuk menjadi koki.
"Kemarin ada cooking class buat anak kecil aku ikutin juga, dia seneng banget, kayaknya memang aku mau arahkan juga ke sana (jadi koki)," ujarnya.
"Nanti buat sebagai kariernya atau cuman sebagai ilmu nanti buat dia kedepannya, minimal perempuan bisa masak dong," kata Nicky lagi.
Baca Juga: Soal Asmara Maia Estianty, Dul : Bunda Butuh Kasih Sayang
Gugatan cerai yang diajukan Nicky Tirta terhadap Liza di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan cukup mengagetkan publik. Sebab, sejak menikah Nicky dan Liza Elly terbilang jarang kena gosip miring.
Tag
Berita Terkait
-
Tak Lagi Fokus Berakting, Nicky Tirta Tekuni Dunia Chef Demi Edukasi Ibu-Ibu Lawan Hoaks Kuliner
-
7 Pemotretan Nicky Tirta dan Putrinya yang Beranjak Remaja, Bak Kakak Adik
-
Huru-hara Soal Bika Ambon, Tasyi Athasyia Pamit Sejenak dari Media Sosial
-
Dibandingkan karena Bika Ambon! Adu Pendidikan Tasyi Athasyia Vs Nicky Tirta
-
Sumber Penghasilan Nicky Tirta, Buka Free Endorsement Usai Saling Sindir dengan Tasyi Athasyia
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV
-
Who Am I?: Salah Satu Film Paling Berbahaya Jackie Chan, Malam Ini di Trans TV
-
9 Film Adaptasi Game Legendaris, Pemanasan Sebelum The Legend of Zelda Tayang
-
Jordi Onsu Sudah 3 Tahun Tak Bicara dengan Ruben Onsu: Komunikasi Diblokir!