Suara.com - Berita Vanesha Prescilla potong rambut dari panjang ke pendek ini cukup mengejutkan fansnya. Pasalnya sejak jadi Milea pacarnya Dilan di film Dilan 1990, sosok Vanesha Prescilla memang terkenal cantik dengan rambut panjangnya yang tergerai.
Meski tak cepak seperti laki-laki, namun rambut panjang Vanesha kini berubah menjadi pendek di atas pundak.
Baca juga: Rambut Baru Super Pendek Vanesha Prescilla, Cocok Nggak?
Entah apa alasan Vanesha memotong rambutnya jadi pendek, namun yang jelas penampilannya berbeda dengan waktu panjang dulu.
Baca juga: Curhat 3 Artis Ini Mengarah ke Aksi Cabul Marko Simic
Selain Vanesha, beberapa selebriti Indonesia yang lekat dengan dengan khas rambutnya panjangnya juga banyak dikabarkan memotong rambutnya.
Beberapa artis bahkan memangkas rambutnya menjadi sangat ekstrim pendeknya. Mengejutkan sekali.
Matamata.com menyebutkan beberapa nama artis berambut panjang yang kini dipotong pendek.
Prilly Latuconsina
Karena Prilly Latuconsia termasuk artis yang lekat dengan rambut panjang, maka keputusannya untuk memangkas pendek rambutnya cukup mengejutkan. Dari penelusuran tim Matamata.com, sebelumnya Prilly tak pernah terlihat memangkas rambutnya seekstrim sekarang.
Sejak menjalin hubungan dengan Maxime Bouttier, penampilannya langsung berubah. Pemain film Danur ini jadi terlihat lebih dewasa, baik dari karakter wajah juga rambutnya yang pendek.
Baca juga: Baim Wong Pamer Foto Bareng Cewek, Pacar Baru?
Fotografer artis, Rio Motret pun mengakui kedewasaan Prilly lewat lensa kameranya.
Berita Terkait
-
4 Hari Baik November 2025 untuk Potong Rambut Versi Kalender Sinarmas, Ada Ide Haircut Terbaik!
-
Arti Mimpi Potong Rambut Menurut Primbon dan Islam, Tanda Bahagia atau Malapetaka?
-
4 OOTD Stylish Vanesha Prescilla yang Bikin Daily Look Auto Kece!
-
Viral!! Seorang Siswa di Makassar Tuai Protes Stop Razia Rambut
-
Di Balik Layar Tak Ingin Usai Disini: Vanesha Prescilla dan Asha Adu Kekompakan Lewat Telepati
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi