Suara.com - Musisi Sang Alang tidak khawatir lagu #2019GantiPresiden menuai kritik negatif. Ia mengklaim tembang ciptaannya itu tidak mengada-ngada. Kata Sang Alang, semua berdasarkan fakta.
"Saya kalau dibilang sok berani biasa sajalah. Manusiawi. Saya bicara jujur kok, faktual kok. Insya Allah kalau faktual banyak yang bela kok. Allah akan membela orang yang benar," ucap Sang Alang, saat ditemui di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan, Jumat (29/6/2018).
"Saya tidak mengada-ngada. Bahkan lagu yang saya nyanyikan berdasarkan fakta, yang di media sudah diberitakan semua. Bukan hoax," sambungnya lagi.
Meski sempat dipersekusi di media sosial usai #2019GantiPresiden dirilis, rocker yang populer tahun 1990-an ini tidak ambil pusing.
"Kalau dibilang ini fitnah berarti dia yang mengada-ngada. Istilahnya setiap perjuangan pasti ada tantangan. Pernah dipersekusi segala macam ya santai aja, sampai kini alhamdulillah baik-baik saja. Mereka pasti berpikir rasional," ucap Sang Alang.
Lagipula, Sang Alang meminta bagi netizen yang kontra terhadap karyanya tersebut agar membalas melalui lagu juga.
"Saya mengkritik kebijakan. Wajar kebijakan dikritik. Kritk lagu yah balas dengan lagu lagi, kaos dengan kaos, kan sudah ada. Kalau dijitak cubit itu yang salah," tutur Sang Alang..
Baca Juga: Aryo Wahab Akhirnya Bertaubat
Berita Terkait
-
Ahmad Dhani Ogah Kasih Wejangan ke El Rumi yang Baru Lamaran, Cuma Kirim Konten Motivasi Pernikahan
-
Ahmad Dhani Kirim Kode "Siap" untuk Inara Rusli, Netizen Malah Setuju
-
Kondisi Ekonominya Sedang Tidak Baik, Ahmad Dhani Sebut Tak Ada Ngunduh Mantu di Pernikahan El Rumi
-
Heboh Pernyataan Pandji Pragiwaksono soal Ahmad Dhani di Tengah Promosi Spesial Netflix 'Mens Rea'
-
Sudah Ganti Tahun, Rayen Pono Sebut Laporannya ke Ahmad Dhani Mandek karena Izin Presiden
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Ahmad Dhani Ogah Kasih Wejangan ke El Rumi yang Baru Lamaran, Cuma Kirim Konten Motivasi Pernikahan
-
Helikopter yang Ditumpangi Sempat Oleng, Raffi Ahmad Sudah Pasrah: Hidup dan Mati di Tangan Allah
-
Materi Mens Rea Disoal, Pandji Pragiwaksono Sentil Kemunduran Literasi Komedi Indonesia
-
Namanya Disebut di Mens Rea Pandji Pragiwaksono, Raffi Ahmad: Udah Biasa Digituin
-
Sejarah Manchester United Siap Diangkat Jadi Serial Drama, Keuntungannya Ditaksir Jutaan Pound
-
Guru di Gorontalo Ditegur Saat Live TikTok di Jam Kerja, Panik dan Minta Maaf
-
Transformasi Mike Octavian: Dari Jalanan Pasar Baru ke Panggung Mode
-
Mengenal Sosok Mike Octavian, Si Manusia Silver yang Kini Jadi Model Profesional
-
Apa Itu Kehamilan Surrogate? Metode Pinjam Rahim yang Digunakan Meghan Trainor untuk Anak Ke-3
-
Viral Guru Honorer di Muaro Jambi Jadi Tersangka Gara-Gara Rambut Siswa, Kasus Kini Berakhir Damai