Suara.com - Caisar Aditya Putra akhirnya tak lagi berstatus sebagai duda. Pada hari ini, Sabtu (30/6/2018), pengisi acara Pesbukers itu kembali naik pelaminan dengan menikahi perempuan cantik bernama Intan Sri Mardiani alias Almaratu Intan.
Akad nikah digelar di kediaman Intan di Cimahpar, Bogor Utara, Jawa Barat dan dimulai sekira pukul 09.30 WIB. Caisar terlihat gugup meski ini bukan pernikahan pertamanya.
Tapi Caisar akhirnya bisa bernapas lega. Proses ijab kabul berjalan dengan lancar.
"Saya terima nikahnya dan kawinnya Intan Sri Mardiani binti Sunardi dengan mas kawin tersebut dibayar tunai," ucap Caisar dengan satu helaan napas.
Di pernikahan ini, Caisar memberikan perhiasan emas seberat 12 gram beserta alat salat. Setelah ijab kabul, kedua mempelai baru duduk berdampingan.
Bagi Caisar dan Intan, ini memang bukan pernikahan yang pertama.
Caisar pernah menikah dengan Indadari namun resmi bercerai pada Januari 2018 lewat putusan Pengadilan Agama Depok.
Berita Terkait
-
Nasib Caisar YKS, Dulu Berjaya sebagai Raja Joget di TV Kini Jadi Sopir Taksi Online
-
Lucky Hakim Liburan ke Jepang tanpa Izin demi Anak, Siapa Istrinya?
-
Penuh Kebahagiaan! 7 Potret Zaskia Adya Mecca Bagi-Bagi Ayam Hidup untuk Lebaran
-
Kontroversi Caisar YKS, Kini Nikah Tiga Kali Dan Mantan Istri Curhat Kena Ilmu Hitam
-
Zaskia Adya Mecca Ungkap Proses Persiapan Buka Puasa di Masjidil Aqsa, Makanan Dikirim Diam-Diam Tengah Malam
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
Terkini
-
Bak Ratu Dari Dubai, Penampilan Cameo Song Hye Kyo di Drama Genie Make a Wish Bikin Heboh
-
Ifan Seventeen Unggah Pujian untuk Dasco di Momen Ulang Tahun ke-57
-
Ribuan Siswa Keracunan MBG, Pandji Pragiwaksono Sindir Latar Belakang Petinggi BGN
-
Suami Bakal Bikin 'Museum Mini' Buat Kenang Mpok Alpa, Sang Anak Sumbang Konsep
-
Anak Ulang Tahun, Suami Mpok Alpa Siap Penuhi Wasiat Almarhumah
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Romantics Anonymous, Series Jepang Baru Han Hyo Joo di Netflix
-
The Smashing Machine Hancur di Box Office, Dwayne Johnson Malah Dipuji Pengamat Film
-
Punya Uang Rp1 M Tapi Beli Tanah Rp9 M, Taqy Malik: Pasti Dipermudahkan Allah
-
Sinopsis Predator: Badlands, Sisi Lain Pemburu Sebagai Pahlawan
-
Siap Mendunia! 5 Fakta Menarik dan Sinopsis Kelly Si Kelinci, Animasi Karya Anak Bangsa