Suara.com - Artis Roro Fitria kembali menjalani sidang kasus narkoba di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Kamis (30/8/2018). Yang menarik, dalam sidang kali ini Roro didatangi belasan orang yang mengaku sebagai penggemarnya.
Para penggemar Roro Fitria datang untuk memberi dukungan. Mereka mengenakan kaos putih bergambar Roro dan bertuliskan "Save Nyai Roro Fitria For Rehab".
Roro Fitria baru keluar dari ruang tahanan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan untuk menjalani sidang sekitar pukul 16.30 WIB. Sebelum Roro keluar, para penggemar sempat memberikan semangat kepada Roro, agar kuat dalam menjalani sidang.
"Terima kasih semuanya," ujar Roro Fitria kepada para penggemarnya, sambil berjalan menuju ruang sidang.
Di dalam ruang sidang, Roro Fitria langsung duduk di samping ibu kandungnya, Raden Retno Winingsih yang menggunakan kursi roda.
Sesekali perempuan 28 tahun itu mencium tangan sambil berbincang-bincang dengan sang ibu. Bahkan, bintang film Street Society itu juga mengipasi ibunya dengan kipas tangan.
Rencananya, sidang dengan agenda mendengarkan keterangan saksi dari tersangka akan menghadirkan ibu kandung Roro Fitria.
Baca Juga: Rini S Bono Saksikan Pemakaman Anak Lewat Video Call
Berita Terkait
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Diding Boneng Curhat Banyak Rekan Artis Cuma Obral Janji Mau Jenguk: Gue Udah Gak Berharap
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Merasa Dianggap Tak Pantas Bersedih Gara-Gara Punya Segalanya, Prilly Latuconsina Ungkap Luka Batin
-
Sempat Dihujat dan Dinilai Tak Sopan Sebagai Menantu, Mahalini Bongkar Hubungan Aslinya dengan Sule
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV