Suara.com - Artis itu mau pakai baju apa saja pasti tak luput dari perhatian netizen, seperti pedangdut yang sedang naik daun Via Vallen.
Misalnya saat Via Vallen menyanyi mengenakan jas di acara ulang tahun televisi swasta. Penampilannya berhasil memukau, fashionnya dipuji karena dianggap membuat dangdut menjadi berkelas.
Pelantun Sayang ini juga pernah mencuri perhatian saat mengenakan kain Sari India. Kecantikannya bahkan disanjung fan bahwa Via Vallen bak artis Bollywood. Setidaknya dua kali Via Vallen memamerkan gaya busananya mengenakan baju tradisional India itu di akun Instagramnya, @viavallen.
Via Vallen tampak mengenakan kain Sari berwarna biru muda dihiasi motif etnik. Sementara satunya, ia mengenakan Sari dengan atasan berwarna ungu dan rok berwarna orange ditambah kain tutu merah muda.
Selebriti yang suka pakai kain Sari ini bukan hanya Via Vallen. Di antaranya beberapa pedangdut hingga penyanyi pop idola remaja zaman now. Siapa saja? Yuk kepoin rangkuman MataMata.com di bawah ini.
1. Cantiknya Zaskia Gotik dalam balutan baju tradisional India berwarna ungu.
2. Kalau Iis Dahlia lebih memilih warna pink dengan makeup natural dan warna lipstik senada.
Masih penasaran penampilan seleb lainnya, yuk langsung kepoin di MataMata.com >>
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Dilabeli 'Tukang Nyinyir', Iis Dahlia: Jangan Pada Marah
-
Iis Dahlia Bongkar Sifat Asli Lesti Kejora saat Off Camera: Tukang Nyinyir
-
Via Vallen Bagikan Kenangan Masa Lalu, Momen bersama Sang Ayah Bikin Haru!
-
Via Vallen Kenang Masa Sulit, Pernah Makan Nasi Pakai Garam dan Air Panas
-
Galang Dana Lewat Nyanyi, Iis Dahlia: Musisi Itu Selalu Punya Hati dan Terdepan Bantu Korban
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama