Suara.com - Ratusan ribu lampu minyak yang menerangi kota India bagian Utara, Ayodhya sebagai bagian dari festival Diwali pada Selasa (6/11/2018) memecahkan rekor dunia. Yup, Diwali atau yang dikenal sebagai festival cahaya merupakan perayaan lima hari tahunan. Diwali dirayakan jutaan orang di India dan di seluruh dunia, termasuk para seleb Bollywood.
Saat malam Diwali, semua orang mendekorasi rumah mereka dengan lampu-lampu cantik dan saling bercengkerama dengan keluarga atau teman untuk berbagi makanan dan hadiah. Lampu-lampu Diwali merupakan simbol dari kemenangan kebaikan atas kejahatan.
Shah Rukh Khan dan Gauri Khan merayakan momen festival Diwali dengan mengundang para kerabat dan sahabat ke kediaman mereka pada Sabtu (3/11/2018).
Malam itu, rumah Shah Rukh Khan dipenuhi cahaya lampu. Hampir semua rekan seleb yang datang ke rumah tampil memukau dalam balutan outfit kombinasi emas, hitam, dan glitter.
Selain Shah Rukh Khan, festival Diwali juga dirayakan oleh 8 seleb Bollywood ini. Yuk, intip momen hangat seleb Bollywood rayakan Diwali.
Priyanka Chopra merayakan festival Diwali bersama ibu dan adiknya. Calon istri Nick Jonas itu memukau dengan tampilan outfit kuning gadingnya.
''Selamat Diwali. Senang sekali rasanya berada di rumah merayakan bersama orang terkasih. Aku harap semua orang di dunia juga dipenuhi oleh cinta, cahaya dan kebahagiaan,'' tulis Priyanka Chopra dalam akun Instagramnya.
2. Preity Zinta
Preity Zinta merayakan festival Diwali di India. Dalam akun Instagramnya, doi bilang kalau Diwali akan lebih sempurnya jika sang suami yang sedang bekerja di Amerika turut merayakannya bersamanya.
''Selamat Diwali untuk semua orang di seluruh dunia. Semoga Diwali tahun ini memberikan cinta, cahaya, tawa, kebahagiaan dan kemakmuran dalam hidup kita, serta menghapus kegelapan, kenegatifan dan penghakiman,'' tulis Preity Zinta.
Penasaran dengan perayaan Diwali artis Bollywood lainnya. Kepoin aja langsung di MataMata.com.
Berita Terkait
-
Sinopsis Film King, Kolaborasi Perdana Shah Rukh Khan dan Putrinya di Layar Lebar
-
5 Film dan Series Bollywood Tayang September 2025, Ada yang Disutradarai Anak Shah Rukh Khan
-
Shah Rukh Khan Raih Penghargaan Aktor Terbaik, Gips di Tangan Bikin Fans Khawatir!
-
5 Rekomendasi Film Romantis Bollywood Terbaik Garapan Yash Raj Films yang Bikin Baper
-
5 Fakta Shah Rukh Khan Alami Insiden saat Syuting sampai Cedera Otot
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
Terkini
-
6 Potret Ganteng Tristan Molina yang Digosipkan Dekat dengan Olla Ramlan
-
Rekam Jejak Jeffry Simatupang, Mundur sebagai Pengacara Helwa Bachmid untuk Melawan Habib Bahar
-
Sinopsis Leak 2: Jimat Dadong, Teror Ilmu Hitam Bali yang Tayang Hari Ini
-
Soundrenaline 2025 Gebrak Medan: 4 Lokasi Jadi Saksi Festival Musik Multi-Genre di Jantung Sumatera!
-
Bak Karyawan di Rumah Sendiri, 2 Artis Ini Terima Nafkah dari Suami Pakai Sistem Reimburse
-
24 Tahun Berlalu, Begini Kondisi Terbaru Rumah Tao Ming Tse Meteor Garden
-
Viral dan Raih AMI Awards, Lagu Tabola Bale Telah Mengubah Hidup Seorang Siprianus Bhuka
-
Remake Berbagi Suami Sedang Disiapkan, Masih Tentang Sudut Pandang Perempuan
-
Sinopsis Pro Bono: Drakor Hukum Baru Jung Kyung Ho Sebagai Pengacara, Siap Tayang di Netflix!
-
Momen Tak Terduga di AMI Awards 2025: Raisa Lari Terbirit-birit, Kru sampai Ikutan