Suara.com - Ratusan ribu lampu minyak yang menerangi kota India bagian Utara, Ayodhya sebagai bagian dari festival Diwali pada Selasa (6/11/2018) memecahkan rekor dunia. Yup, Diwali atau yang dikenal sebagai festival cahaya merupakan perayaan lima hari tahunan. Diwali dirayakan jutaan orang di India dan di seluruh dunia, termasuk para seleb Bollywood.
Saat malam Diwali, semua orang mendekorasi rumah mereka dengan lampu-lampu cantik dan saling bercengkerama dengan keluarga atau teman untuk berbagi makanan dan hadiah. Lampu-lampu Diwali merupakan simbol dari kemenangan kebaikan atas kejahatan.
Shah Rukh Khan dan Gauri Khan merayakan momen festival Diwali dengan mengundang para kerabat dan sahabat ke kediaman mereka pada Sabtu (3/11/2018).
Malam itu, rumah Shah Rukh Khan dipenuhi cahaya lampu. Hampir semua rekan seleb yang datang ke rumah tampil memukau dalam balutan outfit kombinasi emas, hitam, dan glitter.
Selain Shah Rukh Khan, festival Diwali juga dirayakan oleh 8 seleb Bollywood ini. Yuk, intip momen hangat seleb Bollywood rayakan Diwali.
Priyanka Chopra merayakan festival Diwali bersama ibu dan adiknya. Calon istri Nick Jonas itu memukau dengan tampilan outfit kuning gadingnya.
''Selamat Diwali. Senang sekali rasanya berada di rumah merayakan bersama orang terkasih. Aku harap semua orang di dunia juga dipenuhi oleh cinta, cahaya dan kebahagiaan,'' tulis Priyanka Chopra dalam akun Instagramnya.
2. Preity Zinta
Preity Zinta merayakan festival Diwali di India. Dalam akun Instagramnya, doi bilang kalau Diwali akan lebih sempurnya jika sang suami yang sedang bekerja di Amerika turut merayakannya bersamanya.
''Selamat Diwali untuk semua orang di seluruh dunia. Semoga Diwali tahun ini memberikan cinta, cahaya, tawa, kebahagiaan dan kemakmuran dalam hidup kita, serta menghapus kegelapan, kenegatifan dan penghakiman,'' tulis Preity Zinta.
Penasaran dengan perayaan Diwali artis Bollywood lainnya. Kepoin aja langsung di MataMata.com.
Berita Terkait
-
5 Film dan Series Bollywood Tayang September 2025, Ada yang Disutradarai Anak Shah Rukh Khan
-
Shah Rukh Khan Raih Penghargaan Aktor Terbaik, Gips di Tangan Bikin Fans Khawatir!
-
5 Rekomendasi Film Romantis Bollywood Terbaik Garapan Yash Raj Films yang Bikin Baper
-
5 Fakta Shah Rukh Khan Alami Insiden saat Syuting sampai Cedera Otot
-
Shah Rukh Khan Dilarikan ke RS Amerika, Cedera Parah Saat Syuting Film Terbaru
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
6 Potret Rayyan Pacu Jalur Ketemu Marc Marquez di Mandalika, Dapat Hadiah Istimewa
-
4 Pesona Syifa Hadju Dilamar El Rumi di Tempat Impian, Cincinnya Bikin Salfok!
-
Kronologi Lengkap Kecelakaan Rombongan Cantika Davinca yang Renggut Dua Nyawa
-
Dilamar El Rumi di Swiss, Intip Lagi Konsep Pernikahan Impian Syifa Hadju yang Sempat Tertunda
-
Deddy Corbuzier Singgung Polisi Salah Tangkap Pemilik Akun Hacker Bjorka
-
Reaksi Kakak Rizky Nazar Saat Tahu Syifa Hadju Dilamar El Rumi
-
Cantika Davinca Bicara Usai Kecelakaan Renggut 2 Nyawa: Saya Tidak Lepas Tanggung Jawab
-
Jeritan dari Tepi Sungai, Anak Sekolah Berseragam Pramuka Minta Jembatan ke Prabowo!
-
Harga Cincin Tunangan Syifa Hadju dari El Rumi Hampir Rp1 M, Speknya Bukan Kaleng-kaleng!
-
Tanpa Kata Maaf, Nadya Almira Pilih Pikir Dulu Saat Diminta Jenguk Korban Kecelakaannya Dulu