Suara.com - Kartika Putri dan Habib Usman bin Yahya mungkin menjadi pasangan artis yang banyak mendapat perhatian akhir-akhir ini. Apalagi, Kartika menjadi istri Habib Usman bin Yahya tak lama setelah ia memutuskan berhijrah.
Pasangan ini malah kerap bikin warganet iri dengan romantisme yang kerap mereka pamerkan. Singkatnya, pasangan ini bisa dibilang sebagai salah satu pasangan favorit bagi warganet.
Namun, baru-baru ini Kartika Putri mengungkap hal yang rupanya membuat sang suami cemburu. Bukan seorang lelaki rupanya yang membuat Habib Usman cemburu. Sang dai cemburu dengan sosok yang menggemaskan.
Sosok yang menggemaskan itu rupanya seekor kucing berwarna abu-abu. Hal itu diungkap Kartika Putri melalui Instagram.
"Salah satu kesayangan yang suka bikin suami cemburu hehehe #kucingjutektapimanja," tulis Kartika Putri sebagai keterangan foto.
Tapi rupanya, Kartika Putri selama ini alergi dengan kucing. Namun kini, perempuan 27 tahun itu tak lagi dengan kucing.
"Alhamdulillah aku udh ga alergi bulu kucing lagi, bersyukur jadi bisa sedekat Ini. Maaf suami @habibusmanbinyahyac," kata Kartika Putri.
Unggahan Kartika Putri pun banyak mendapat tanggapan dari warganet. Tapi anehnya, banyak warganet yang meminta Kartika untuk menjauhi kucing, agar tak mengganggu rencana kehamilannya.
"Bulunya itu berbahaya loh, gimana mau hamil," kata seorang warganet.
Baca Juga: Reza Bukan: Penangkapan Saya Tak Sesuai Undang-undang
Namun soal itu, Kartika Putri dibela banyak warganet. Menurut beberapa warganet, kucing bukan alasan seorang perempuan susah hamil.
"Kenapa Bu, bukan kucing yang berbahya, yang berbahaya virus toxoplasma dan nggak semua kucing ada toxo. Kalau bersih dan makan khusus, kucing aman kok," kata seorang warganet membela.
Berita Terkait
- 
            
              Dua Tahun Lalu Sakit Berat, Kini Adies Kadir Didoakan Kembali di Majelis Habib Usman Bin Yahya
 - 
            
              Murka Dilecehkan Sekelompok Pria, Poppy Sovia Ancam Serang Balik Pelaku: Mikir!
 - 
            
              Masih Ingat Bibi Lung? Ini 7 Potret Terbaru Carman Lee yang Makin Glowing di Usia 59 Tahun
 - 
            
              Sara Wijayanto Cerita Disiksa Mantan, Lihat Sosok Gelap di Baliknya
 - 
            
              10 Tahun Konsumsi Produk Herbal, Hardi Fadhillah Kini Jadi Brand Ambassador
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Adu Kekayaan Ruben Onsu Vs Giorgio Antonio Pacar Baru Sarwendah, Punya Banyak Bisnis
 - 
            
              Ngeri, Luna Maya Pernah Lihat 'Perang Ilmu' Leak di Ubud
 - 
            
              4 Film Horor tentang Pendakian Gunung, Kuncen Segera Tayang di Bioskop
 - 
            
              Dulu Disumpahi Azizah Salsha, Rachel Vennya Kini Balas dengan Sindiran Menohok
 - 
            
              Beda Latar Belakang Pendidikan Raisa Vs Sabrina Alatas, Hamish Daud Terpikat Wanita Cerdas?
 - 
            
              Rossa Soal Keputusan Vidi Aldiano Hiatus: Memang Sudah Ada Wacana dari Dulu
 - 
            
              Terungkap, Ini Wasiat di Balik Keputusan Kremasi Jenazah Ayah Jerome Polin
 - 
            
              Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
 - 
            
              Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
 - 
            
              Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang