Suara.com - Sosok di balik lelaki yang bersama Angel Lelga saat penggerebekan oleh Vicky Prasetyo akhirnya terungkap. Dia adalah Fiki Alman, seorang aktor muda yang wajahnya mondar-mandir di sejumlah judul FTV.
Foto wajah Fiki Alman pun kini tersebar dan langsung menjadi bahan perbincangan publik. Warganet bahkan membanding-bandingkan penampilan Fiki Alman dengan Vicky Prasetyo.
Dalam sebuah foto di akun Instagram pribadinya, Fiki Alman tampak gagah dengan menaiki motor besar berwarna merah. Ia terlihat menunjukkan senyum simpul ke arah kamera.
Lucunya, warganet seakan mendadak lupa dengan penderitaan Vicky Prasetyo yang diduga menjadi korban perselingkuhan. Alih-alih bersimpati, warganet justru menambah beban Vicky dengan menyatakan bahwa Fiki Alman memang lebih tampan daripadanya.
"Ganteng ini ke mana-mana daripada Vicky pantessss ajaaaa," tulis @uncleanjas dalam kolom komentar akun Lambe Turah.
"Jauh lah sama babang vicky.. hahaha bagusan ini," sahut @riovilalba.
"Pantesan si Al klepek-klepek ..ganteng sih, tapi ya nggak boleh juga sampai pasrah segitunya sama ni cowok..mana masih istri orang lagi," kata @nilajuandi15.
Terlepas dari siapa yang lebih tampan, Fiki Alman kini sudah resmi dilaporkan Vicky Prasetyo ke polisi. Ia dan Angel Lelga dilaporkan dengan dugaan pelanggaran Pasal 284, yaitu tentang perzinaan.
Baca Juga: Lelaki yang Ada di Kamar Angel Lelga Ternyata Artis FTV!
Berita Terkait
-
Lelaki yang Ada di Kamar Angel Lelga Ternyata Artis FTV!
-
Seperti Angel Lelga, Mahasiswi UIN Juga Digerebek Diduga Zina
-
Kutip Ayat Alquran, Vicky Prasetyo Sudah Ikhlaskan Angel Lelga
-
Vicky Prasetyo Resmi Polisikan Angel Lelga Kasus Perzinahan
-
Begini Kronologi Penggerebekan Angel Lelga oleh Vicky Prasetyo
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Debt Collector ke Isu Hak Asuh Anak, Konflik Ruben Onsu dan Sarwendah Makin Panas
-
Siapa Istri Habib Bahar bin Smith? Helwa Bachmid Ngaku Simpanan
-
Peran Mendiang Marissa Haque di Balik Lagu Baru Ikang Fawzi
-
Bukan Sekadar Tawa, Ernest Prakasa Bongkar 'Jalan Halus' Komedi untuk Sampaikan Kritik Tajam
-
Raisa Ungkap Makna Tersembunyi dalam Lagu Si Paling Mahir
-
Rahasia Armada Tetap Solid Selama Belasan Tahun, Hindari Ribut soal Uang dan Perempuan
-
Interview Bonnadol: Fan Meeting Jakarta, Kekaguman pada Rizky Febian, dan Proyek Baru yang Ditunggu
-
Sindirian Menohok Deddy Corbuzier Soal Fenomena Bahagia Palsu di Medsos
-
Rekomendasi Film Indonesia Adaptasi Korea, Terbaru Whats Up with Secretary Kim?
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK