Suara.com - Artis Jane Shalimar melaporkan seorang pengusaha bernama Sahrul Ramadhan ke Polres Jakarta Selatan karena kasus penggelapan. Laporan Jane itu tercatat dengan nomor LP/2487/XII/2018/RJS.
Muhammad Zakir Rasyidin selaku kuasa hukum Jane Shalimar mengatakan sudah melayangkan somasi yang bersangkutan sebelum resmi melaporkan ke polisi.
“Sudah kita somasi. Tempat dia berkantor sudah pindah, tidak di situ lagi. Kita bingung mau cari ke mana, kantor sudah pindah,” ucap Muhammad Zakir Rasyidin di Mapolres Jakarta Selatan, Jumat (21/12/2018).
Jane Shalimar menambahkan bahwa Sahrul sempat memblokir nomor teleponnya. Namun, mantan kekasih Iko Uwais itu masih memberi kompensasi seraya menunggu itikad baik dari pelaku.
“Begitu kemarin karena berhubungan sama kontrak, saya minta tolong untuk kembalikan. Kontak aku diblok, jadi nggak tahu ke mana, sudah somasi dan cek ke kantornya dia. Sudah pindah dan kita bingung cari ke mana,” katanya.
Sebelumnya, Jane Shalimar mengaku telah rugi miliaran rupiah karena satu unit komputer miliknya dihilangkan oleh Sahrul. Padahal, Sahrul dan Jane sebelumnya melakukan kerjasama mendirikan perusahaan.
Berita Terkait
-
Kehilangan Satu Unit Komputer, Jane Shalimar Rugi Miliaran Rupiah
-
Ditipu Ratusan Juta Rupiah, Jane Shalimar Laporkan Teman ke Polisi
-
Permak Dagu, Segini Uang yang Digelontorkan Vanessa Angel
-
Baru Dua Minggu Damai, Nikita Mirzani Musuhi Lucinta Luna Lagi?
-
Verlita Evelyn Sumbang Kapal untuk Nelayan Korban Gempa Palu dan Donggala
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz