Suara.com - Dunia hiburan Indonesia kembali dikejutkan dengan tertangkapnya dua artis dengan inisial VA dan AF. VA dan AF ditangkap dalam kasus prostitusi online dan ditangkap di Surabaya, Jawa Timur, Senin (5/12/2019).
Menurut polisi, VA memiliki tarif yang cukup fantastis. Artis yang juga dikenal sebagai bintang, sinetron, FTV dan presenter ini punya bayaran sebesar Rp 80 juta untuk sekali kencan.
Sementara AF, memiliki tarif sebesar Rp 25. AF lebih murah dari VA, karena wajah serta nama perempuan ini belum terlalu dikenal. AF lebih dikenal sebagai model dewasa, dan beberapa kali menjadi figuran untuk judul sinetron dan FTV.
Tertangkapnya VA dan AF tentu saja mencoreng dunia artis Tanah Air. Dengan kasus tersebut, marsyarakat seakan bisa menilai bahwa kehidupan artis selain dekat dengan narkotika, juga dengan dunia prostitusi.
Pasalnya, kasus prostitusi di kalangan artis bukan kali ini saja terjadi. Beberapa tahun lalu, dunia artis Indonesia juga digegerkan dengan tetangkapnya muncikari bernama Robby Abbas.
Yang mengejutkan, perempuan yang dijual Robby Abbas adalah dari kalangan artis. Artis berinisial AA menjadi salah satunya.
Dari situ, Robby Abbas juga mengungkap inisial belasan artis yang bisa disewa untuk bisnis esek-esek.
Kasus prostitusi artis menjadi salah satu berita paling menarik perhatian pembaca Entertainment Suara.com. Kami menyajikan tiga berita lainnya yang paling menarik sepanjang hari ini.
Simak artikel selengkapnya di bawah ini:
1. Bos RA Pictures Jawab Isu Pacaran dengan Ayu Ting Ting
Bos RA Pictures , Fransen Susanto angkat bicara terkait isu pacari pedangdut Ayu Ting Ting . Dia memastikan hubungannya dengan pelantun "Geboy Mujair" itu cuma sebatas teman.
"Sebenarnya dari awal sudah a few months ago lah ya, sebenarnya ini kabar sudah berlarut-larut gitu loh. Seperti yang saya jelaskan di beberapa infotaiment lalu, saya dan Ayu memang hanya berkawan saja," ujar Fransen Susanto di XXI Epicentrum, Jakarta Selatan pada Sabtu (5/1/2019).
Fransen Susanto mengaku sudah mengenal Ayu Ting Ting sejak lima tahun silam. Itu pun karena keduanya terlibat kerjasama untuk urusan pekerjaan.
BACA BERITA SELENGKPANYA DI SINI
2. Aura Kasih Unggah Foto Jadi Pengantin, Cantik Banget!
Tag
Berita Terkait
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Ammar Zoni Ditanya Jaksa Apakah Pernah Isap Ganja di Penjara, Jawabannya Disorot
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Hotman Paris Sebut Ada Podcaster Jago Selingkuh, Doktif: Inisial DRL
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri
-
First Look Kru Baroque Works di One Piece Live Action 2 Bikin Heboh
-
Nasib Rumah Tangga Boiyen Usai Suami Tersandung Kasus Penggelapan Rp300 Juta
-
Masih Berlaku! Promo Tiket Film Horor Alas Roban Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
5 Film yang Mengungkap Soal Child Grooming, Tonton Sebelum Terlambat!
-
Hesti Purwadinata Diancam Roby Tremonti, Desta Beri Kode Pasang Badan
-
Duit Korban Bukan Digelapkan Suami Boiyen, Tapi Risiko Investasi
-
Meski Diancam Roby Tremonti, Hesti Purwadinata Terus Dukung Aurelie Moeremans
-
Ucapan Jadi Kenyataan, Eva Manurung Pernah Sumpahi Virgoun dan Inara Rusli Cerai
-
Eva Manurung Akui Pacaran dengan Brondong Hanya Settingan, Demi Pasang Badan untuk Virgoun