Suara.com - Pengacara Muhammad Zakir Rasyidin menyatakan mundur sebagai kuasa hukum Vanessa Angel sejak Selasa (8/1/2019). Menurutnya, mantan kliennya itu tidak kooperatif dan tidak mau terbuka soal fakta yang terjadi, terkait kasus prostitusi.
"Dia tidak terbuka dan jujur atas peristiwa yang terjadi. Saya tidak mencari penggung, tapi ingin meluruskan masalah. Tapi di sini ada petentangan pendapat, saya pilih mundur," ujar Muhammad Zakir Rasyidin melalui sambungan telepon.
Namun belakangan, sebuah surat pencabutan kuasa Vanessa Angel atas Muhammad Zakir Rasyidin beredar di media sosial melalui akun gosip Lambe Turah.
"Berkaitan dengan surat kuasa tertanggal 6 Januari 2019 antara Vanesza Adzania alias Vanessa Angel ("Pemberi Kuasa") dan Muhammad Zakir Rasyidin & Partner Law Firm ("Penerima Kuasa")
Maka bersama ini saya memberitahukan bahwa saya selaku pemberi kuasa mencabut kembali SURAT KUASA tanggal 6 Januari 2019 tersebut yang telah saya berikan kepada PENERIMA KUASA," begitu pernyataan di surat tersebut.
Belum diketahui secara pasti apakah Muhammad Zakit Rasyidin yang mengundurkan diri sebagai kuasa hukum Vanessa Angel atau justru sebaliknya. Tim Suara.com masih mencoba menghubungi pihak terkait untuk mengkonfirmasi hal tersebut.
Sementara itu, manajer Vanessa Angel, Lidya, telah mengutus tim kuasa hukum yang baru untuk mendampingi artis 27 tahun itu menghadapi kasusnya.
Berita Terkait
-
Tangkap Germo dan 3 Remaja, Polisi Selidiki Prostitusi Online di Bandung
-
Pihak Vanessa Angel Ngaku Kecewa dengan Jane Shalimar
-
Manajer Sudah Menunjuk Tim Kuasa Hukum Baru untuk Vanessa Angel
-
Bicara Kejujuran, Jane Shalimar Kecewa dengan Sikap Vanessa Angel?
-
Tersandung Kasus Prostitusi Online, Vanessa Anggel Jatuh Sakit
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Segera Disidang, Bos Mecimapro Tersangka Penggelapan Dana Konser TWICE Minta Maaf
-
Bos Mecimapro Akhirnya Respons Laporan Dugaan Penggelapan Dana Konser Twice
-
Penggemar Wajib Tahu! Ini Rundown Lengkap Konser The Boyz di ICE BSD Besok
-
Mohon Doa, Fahmi Bo Siap Jalani Operasi Batu Empedu pada Sore Ini
-
Kronologi Rara Pawang Hujan Diusir Security BLACKPINK: Tak Punya ID, Outfitnya Mentereng
-
7 Fakta Mencekam Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Terjadi 2 Kali saat Salat Jumat
-
Lisa Mariana Resmi Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Video Syur
-
Bagus! Maher Zain Sapa Media dengan Bahasa Indonesia Jelang Konser di Jakarta
-
Raffi Ahmad Beli Tas Hermes Ivan Gunawan Seharga Rp500 Juta untuk Bangun Masjid di Jepang
-
Terungkap! Ini 5 Fakta Motif Kebakaran Pesantren di Aceh