Suara.com - Ada kabar mengejutkan dan sedikit menggelitik soal Salmafina Sunan. Bukan soal keyakinan barunya, tapi soal kabar pacar Alma yang main serong dengan sosok "setengah wanita".
Kabar itu muncul dari Instagram Story Salmafina Sunan. Di situ, putri pengacara kondang Sunan Kalijaga itu ngobrol dengan sahabat dekatnya yang bernama Vira.
Di Instagram, Vira menulis: "Diselingkuhi sama setengah wanita :(."
Salmafina Sunan pun membalas pernyataan Vira: "Ahaha nggak apa-apa, mungkin dia pengin merasakan sesasi sama yang bukan wanita seutuhnya."
Salmafina Sunan memang tidak menjelaskan lebih rinci soal siapa sosok "setengah wanita". Namun warganet menduga sosok tersebut adalah seorang transgender.
Seperti diketahui, Salmafina Sunan sempat dikabarkan dekat dengan seorang bule. Meski begitu, cewek 19 tahun ini jarang memperlihatkan kebersaman dengan sang pacar.
Namun untuk saat ini, Salmafina Sunan mengaku sebagai seorang jomblo. Hal itu juga sempat ia sampaikan ketika ada yang bertanya di Instagram Story soal statusnya.
"No body," jawab mantan istri Taqy Malik itu.
Baca Juga: Insiden Dikejar Wartawan, Salmafina Sunan : Aku Sudah Maafkan Mereka
Berita Terkait
-
Simpang Siur Jabatan Ayu Aulia Terjawab: Pengurus Ormas, Bukan Pegawai Kementerian
-
Klarifikasi soal Jadi Tim Kreatif Menhan, Netizen Salfok Gaya Bicara Ayu Aulia seperti Orang Mabuk
-
Ada Apa dengan Cita Citata? Kasus Penganiayaan Mendadak Mencuat
-
Trauma Nikah Singkat, Salmafina Sunan Punya Aturan Ketat Buat Calon Suami: Harus Mau ke Psikolog
-
Sunan Kalijaga Masih Tak Terima Anaknya Dicampakkan, Ingat Lagi Kisah Cinta Taqy Malik dan Salmafina
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Andhara Early Umumkan Perceraian dengan Bugi Ramadhana, setelah 14 Tahun Berumah Tangga
-
Sesali Foto Bareng Sitok Srengenge, Sal Priadi Tegaskan Sikap Lawan Kekerasan Seksual
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina