Suara.com - Sunan Kalijaga kembali menjadi sorotan. Bukan soal pertikaiannya dengan sang putri, Salmafina Sunan melainkan soal unggahan Instagram story dirinya.
Sunan Kalijaga terlihat mengunggah video dimana ia mengirimkan sebuah pesan untuk sang putri, Salmafina Sunan.
Tampak Sunan Kalijaga ingin membelikan gelang mewah dengan merek Hermes di sebuah konter.
Namun, yang jadi sorotan warganet adalah saat ia menawarkan gelang tersebut melalui Instagram story.
"Kakak, ayah lagi ada di konternya Hermes di Plaza Indonesia. Mau tanya dong kamu suka gelang yang mana nih? Kalau yang atas gold-nya warna kuning, kalau yang bawah rose gold," ujar Sunan Kalijaga.
Gelang yang sama-sama bernama Clic H Bracelet ini dibanderol harga £500 atau setara dengan Rp 8,6 juta rupiah per satuannya.
Wah mahal abis ya? Pantes beberapa warganet langsung auto daftar jadi anak Sunan Kalijaga nih...
@itsnoniksr : "Mau dongs om"
@sherlynatz : "Nggak usah pah, mentah aja"
Baca Juga: Sunan Kalijaga Tegaskan, Kasus Salmafina Bukan Masalah Agama
Namun, lebih banyak yang justru miris dengan tingkah Sunan Kalijaga yang menawarkan gelang tersebut via Instagram story, bukan melalui pesan pribadi.
@tasyaaa_mua : "Gini nih kalo bapak ama anak kaga saling tau nomor masing-masing,"
@feftysupri_atna : "Komunikasinya lewat instastory? Kenapa nggak ajak anaknya aja"
@uyaysudrajatiasari : "Nggak punya grup WA keluarga? Atau no WA nya gitu, harus banget di update wkwkwkwk"
@dita.anindia : "Yaallah mbakkk salma, gue mah sedih liatnya malah"
Berita Terkait
-
Trauma Nikah Singkat, Salmafina Sunan Punya Aturan Ketat Buat Calon Suami: Harus Mau ke Psikolog
-
Sunan Kalijaga Masih Tak Terima Anaknya Dicampakkan, Ingat Lagi Kisah Cinta Taqy Malik dan Salmafina
-
Ibunda Salmafina Sunan: Saya Anggap Taqy Malik Tak Pernah Ada
-
Buntut Unggahan Taqy Malik, Sunan Kalijaga Murka: Pintu Maaf Sudah Tertutup
-
Salmafina Akhirnya Ungkap Perlakuan Taqy Malik ke Orang Tuanya
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
Setahun Vakum Demi Anak, Fiersa Besari Umumkan Comeback: Sampai Jumpa di Panggung!
-
37 Tahun Jadi Aktor, Bucek Depp Perdana Grogi Gegara Lawan Mainnya Musisi Legendaris
-
Donny Damara Ternyata Sudah Belasan Tahun Jadi Guru Diving, Temukan Rasa Syukur di Laut
-
Bongkar Urusan Ranjang dengan Kenny Austin, Amanda Manopo: Masih Tetap Liaran Gue!
-
Viral Nicholas Saputra Reunian SMA, Penampilan Sang Aktor Auto Dibanding-bandingkan dengan Temannya
-
Sahabat Keceplosan Sebut Agenda Desember di Bali, Gisella Anastasia dan Cinta Brian Panik?
-
5 Momen Reuni Pemain Inikah Rasanya Tampil Berseragam SMA, Siap Comeback?
-
Nurra Datau Blak-blakan soal Label Nepo Baby, Wejangan Ine Febriyanti Jadi Kunci
-
Transparansi Royalti Musik di Indonesia Bukan Mustahil, Ini Salah Satu Solusinya
-
Sempat Menjauh dari Film, Nurra Datau Temukan Panggilan Jiwa di Kelas Akting Ine Febriyanti