Suara.com - Artis Asha Shara angkat bicara usai dikira lepas hijab gara-gara postingan foto terbarunya di Instagram. Alih-alih membenarkan, dia segera membantah .
"Nggak ya, buktinya kamu ngeliat aku (sekarang) masih berhijab ya. Karena kemarin itu aku posting apa yang memang aku buka aja. Nggak buka hijab. Ada rambutnya sedikit doang. Itu foto lama kok," kata Asha Shara di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Kamis (5/9/2019).
Asha Shara tak mau ambil pusing meski banyak orang kadung mengira dirinya copot hijab.
Dia cuma menekankan masih konsisten berhijab.
"Kalau tanggapannya itu aku nggak bisa bendung semua pikiran orang ya. Jadi ya terserah aja sih kalau mereka berpikir kayak gitu itu hak mereka," kata Asha Shara.
"Tapi yang penting aku nggak. Alhamdulillah sampai saat ini masih beriman, istiqomah Insya Allah, doain ya masih tetap berhijab," ujarnya lagi.
Seperti diketahui, sebelumnya perempuan 31 tahun ini bikin geger dengan mengunggah foto tanpa hijab. Potret itu pun diiringi caption bernada galau.
"I did what i have to did!! (Aku lakukan apa yang harus aku lakukan)" tulisnya di keterangan foto, yang memamerkan rambutnya.
"Cerita malam. Terkadang yang kita lakukan itu sudah maksimal untuk orang. Tapi nggak di-aprreciated, pasti pernah kan guys ngerasain nya? Memang waktu dan jatuh dari masalah yang buat kita belajar untuk kuat dan ikhlas menghadapi dan menyikapi untuk timbang-timbang dari sisi yang utuh," sambung Asha Shara.
Baca Juga: Asha Shara Lepas Hijab, Begini Curhatnya
Tag
Berita Terkait
-
Perjalanan Rumah Tangga Asha Shara, Senasib dengan Paula Verhoeven soal Anak?
-
Diduga Senasib Sulit Bertemu Anak, Asha Shara Kasih Wejangan ke Paula Verhoeven
-
Curhat Pilu Paula Verhoeven Soal Kedua Anaknya Saat Ikuti Kajian: Gak Kuat
-
Anak-Anak Putus Sekolah, Asha Shara Somasi Mantan Suami
-
Asha Shara Murka Anak-anaknya Putus Sekolah Langsung Layangkan Somasi ke Mantan Suami
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Gugat Cerai Hamish Daud, Komentar Raisa Soal Jodoh Disorot: Cari yang Bener
-
Digelar 28 Oktober, Konser Tribute A. Rafiq Janjikan Pagelaran Spektakuler Bertabur Bintang
-
Divonis Stroke, Razman Arif Nasution Ungkap Fakta Usai Cek ke Penang: Ada Bercak di Pembuluh Darah
-
VIRAL: Istri Bongkar Aib Suami Hedon! Pengangguran dan Poroti Uang Mertua Demi Hidup Mewah
-
Satu Langkah Menuju Halal, Intip Potret Mesra Brisia Jodie dan Jonathan Alden untuk Buku Nikah
-
Kini Jadi Terdakwa, Razman Arif Nasution Bikin Laporan Baru ke ES, SC dan A
-
Tak Puas di Bidang Kuliner, Ayu Aulia Buka Salon hingga Butik
-
Ammar Zoni Masih Dipenjara, Ibu Angkat Doakan Bisa Nikah Tahun Depan
-
Profil Ayaka Kawakita, Bintang JAV yang Diduga Jadi Selingkuhan Atlet Voli Jepang
-
Raisa Tulis Perasaannya Mentah-Mentah di ambiVert, Sindir Habis Hamish Daud?