Suara.com - Penyanyi dangdut Cupi Cupita alias Cupita Gobas rupanya tak pernah peduli dengan segala hujatan yang menyerangnya. Buktinya, penyanyi yang kerap tampil vulgar itu kembali bikin heboh media sosial.
Di Instagram, Cupita Gobas mengunggah sebuah video di mana dirinya berada di dalam sebuah kamar, di atas tempat tidur bersama rekan duetnya, Essa Gobas.
Di situ, Cupi Cupita masih terlihat mengenakan baju seksi berwarna silver. Pakaian yang persis sama juga dikenakan Essa Gobas.
Di atas tempat tidur terlihat berserakan uang pecahan Rp 100 ribu dna Rp 50 ribu. Cupita Gobas kemudian bergoyang dengan memutarkan payudaranya.
Sementara Essa Gobas menggoyangkan bokongnya sambil membelakangi Cupita. Keduanya pun bergoyang vulgar, seperti tengah berada di atas panggung.
Sepertinya, Cupita Gobas dan Essa Gobas baru saja tampil di sebuah acara. Uang yang berserakan diduga uang saweran yang ia terima dari para penonton.
Aksi Cupita Gobas dan Essa Gobas langsung diunggah beberapa akun Instagam gosip dan menjadi viral. Tingkah keduanya pun mendapatkan perhatian dan komentar miring dari para warganet.
"Tolong dong yang artis begini dikasih somasi. Sumpah lihatnya enek banget cuy, prestasi nggak ada tapi kelakuan minus," kata pemilik akun @julieekhn.
"Pengin nangis lihatnya ya Allah sebagai perempuan malu banget rasanya," ujar pemilik akun @arump7868.
Baca Juga: Duh, Kemben Cupi Cupita Melorot di Atas Panggung
"Pas buka dapat ginian, dikirain lagi nonton film bokep, anjay," timpal pemilik akun @nuzal97.
Berita Terkait
-
Usai Cupi Cupita dan Nathalie Holscher, Kini Fitri Salhuteru Ikut Dukung Lisa Mariana: Jangan Takut
-
Deretan Artis Kenal dengan Lisa Mariana, dari Marshel Widianto hingga Nathalie Holscher
-
Bongkar Dugaan Perselingkuhaan dengan Ridwan Kamil, Lisa Mariana Dapat Dukungan Cupi Cupita
-
Cupi Cupita Siap Beri Hadiah Bagi Penemu Ponselnya, Khawatir Isi Galeri Tersebar?
-
Kehilangan HP, Gelagat Cupi Cupita Bikin Publik Heran
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV