Suara.com - Film Perempuan Tahan Jahanam karya Joko Anwar sukses melampaui film sebelumnya Pengabdi Setan setelah tayang tiga hari di biosop Indonesia.
Lelaki 43 tahun ini mengaku senang dengan antusias pencinta film terhadap karyanya. Selama 3 hari berturut-burut penanyangan film Perempuan Tanah Jahanam berhasil menggeser kesuksesan Pengabdi Setan.
"Sampai hari ketiga juga lebih tinggi dari Pengabdi Setan. Jadi perharinya lebih tinggi dan akumulasinya lebih tinggi dari Pengabdi Setan. Sambutannya juga luar biasa dari Pengabdi Setan. Alhamdulilah kita senang," kata Joko Anwar, saat ditemui di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Minggu (20/10/2019).
Sutradara kondang ini menerangkan, keberhasilan tersebut sepadan dengan proses pembuatan film yang dinilai lebih serius. Dia tidak ingin mengecewakan semangat para penonton atas karya-karyanya.
"Karena memang filmnya kita bikin serius banget dari segi teknis, estetika memang buat penonton supaya penonton nggak rugi ke bioskop. Kita mau memingkatkan lagi film horor Indonesia dan alhamdulilah tercapai," ungkapnya.
Rupanya, sejak awal pembuatan film Perempuan Tanah Jahanam sudah ditargetkan standarisasi tinggi diatas rata-rata film horor Indonesia.
"Kita kan mau bikin film Perempuan Tanah Jahanam supaya lebih meningkat lagi dari standarnya film horor Indonesia. Jadi kita mau membuka cara buatnya seperti apa tadi banyak peminatnya," jelas Joko Anwar.
Baca Juga: Joko Anwar Janjikan Horor Berbeda di Film Perempuan Tanah Jahanam
Berita Terkait
-
Bangga, Ghost in the Cell Karya Joko Anwar Terpilih di Berlin International Film Festival 2026
-
Salut! Joko Anwar Dapat Gelar Kehormatan dari Pemerintah Prancis
-
8 Seniman Film Terima Gelar dari Kemenbud Prancis, Termasuk Joko Anwar
-
Joko Anwar Rilis First Look Film Horor Komedi Terbarunya, Ghost in the Cell
-
Rilis First Look! Intip Pemeran Film Ghost in the Cell Karya Joko Anwar
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Ternyata Isu Lama, Rian D'Masiv Bantah Jadi Pelaku Child Grooming
-
Fitnah Jadi Berkah, Sudrajat Penjual Es Gabus Dihadiahi Umrah
-
Ngaku Prioritaskan Anak, tapi Diduga Buang Ressa, Denada Panen Hujatan
-
Setia Temani Onad Rehabilitasi, Beby Prisillia Pegang Janji di Hadapan Tuhan: Dia Butuh Gue
-
Boiyen Dipastikan Tak Terlibat Kasus Penggelapan Sang Suami
-
Pro Kontra Aksi Pasha Ungu 'Semprot' Veronica Tan di Rapat DPR, sampai Dituding Cari Panggung
-
Pekerjaan Rully Anggi Akbar yang Dituntut Cerai Boiyen
-
Profil Afan DA 5, Pedangdut yang Disebut Dewi Perssik Minta Bayaran Serupa Lesti Kejora
-
Jennifer Coppen Santai Ungkit Kecelakaan Dali Wassink, Ucapannya Dianggap Kelewatan
-
Ernest Prakasa Bahas Keuntungan Film Agak Laen, Ternyata Dibagi-bagi ke Pihak-Pihak Ini