Suara.com - Berita duka cita datang artis Cecep Reza, siang tadi pemeran Bom Bom di sinetron Bidadari itu meninggal dunia.
Kepastian lelaki yang meninggal di usia 31 tahun diposting oleh artis Ade Firman Hakim melalui postingan instagram pribadinya.
"Disela-sela saya kerja saya sangat sedih sekali. Mendengar kabar ini. Innalillahi wainna ilaihi rajiun, telah berpulang ke Rahmatullah teman/sahabat/saudara kita Mochamad Syariful Zannah atau yang lebih familiar dengan nama Cecep Reza siang ini pukul 14.50 WIB pada usia 31 tahun," tulisnya.
Tidak diketahui penyebab meninggalnya. Namun dimasa hidupnya lelaki berbadan gemuk itu nampak menyukai fotografi. Bahkan di InstaStory pribadinya terlihat Cecep sedang sibuk mengambil gambar Vanessa Angel di kawasan Blok M, Jakarta Selatan. Dia memposting video tersebut sekitar 19 jam lalu.
Tidak hanya itu, di video berikutnya dia juga memposting potongan video adegan film Joker.
Kabarnya Cecep Reza akan dikebumikan sore hari ini.
"Insya Allah jenazah akan dimakamkan sore ini di TPU Layur - Rawamangun Jakarta Timur (waktu pemakaman akan diinfokan menyusul). Mohon doa teman2 dan guru2 semua agar amal ibadah almarhum diterima di sisi Allah SWT, dan diampuni segala kesalahan dan dosa2 nya.," tulis caption foto Ade Firman Hakim di instagram pribadinya.
Baca Juga: Tora Sudiro Kaget Dengar Kabar Cecep Reza Meninggal
Berita Terkait
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Mayang Ngaku Berat Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Vanessa Angel
-
Air Mata Mayang Pecah, AI Vanessa Angel Beri Kejutan di Peluncuran Single "Rinduku"
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih