Suara.com - Seiring berjalannya waktu, tidak sedikit orang-orang yang gencar menyuarakan gerakan mengurangi konsumsi plastik sekali pakai demi menjaga kebersihan lingkungan termasuk laut. Tak terkecuali halnya dengan bintang Aquaman yakni Jason Momoa.
Belakangan, Jason Momoa tertangkap tengah menegur Chris Pratt yang kedapatan berpose di sebuah pusat kebugaran sambil memegang minuman dalam kemasan botol plastik.
"Bro, aku sayang kau tapi.. ya ampun botol minumanmu. Jangan menggunakan plastik satu kali pakai. Ayolah," tulis Jason Momoa dikutip Suara.com dari kolom komentar Instagram Chris Pratt, Kamis (5/12/19).
Tak lama kemudian, aktor film 'Guardian of the Galaxy' tersebut membalas komentar Jason Momoa.
Chris Pratt membenarkan bahwa biasanya dirinya membawa botol berukuran besar. Namun tidak tahu mengapa, pada saat itu dirinya justru berpose menggunakan botol plastik sekali pakai tersebut.
"Jika aku mengingatnya dengan benar seseorang melempar botol plastik itu ke arahku, aku tak tahu apa yang harus dilakukan tanganku saat berpose. Sungguh sebenarnya aku tak nyaman, Sejujurnya aku juga sayang kau kawan. Salahku. Aku tidak ingin Atlantis rumahmu dipenuhi plastik," balas Chris Patt.
Belakangan Jason Momoa memang terlihat sangat aktif menyuarakan gerakan peduli lingkungan.
Pada bulan September lalu, Jason Momoa sempat hadir dalam acara PBB untuk mewakili warga Hawaii dalam membahas perubahan iklim yang terjadi.
Wah, salut dengan Aquaman yang tidak ragu untuk menegur sahabatnya demi menjaga lingkungan.
Baca Juga: Tatapan Cinta Aquaman ke Istrinya Ini Bikin Saya Pengen Minta Obat Peletnya
Berita Terkait
-
First Look Film The Wrecking Crew Rilis, Ada Dave Bautista dan Jason Momoa!
-
Deretan Karakter Game di Film Street Fighter 2026: Ada 'Blanka' Jason Momoa
-
Sinopsis Street Fighter: Nostalgia Game Legendaris Bertabur Bintang
-
Sharp Ekspansi Mesin RVM di Plaza Indonesia, Sulap Botol Plastik Jadi Poin Belanja
-
Usai Chief of War, Jason Momoa Kini Bintangi Serial Baru Bertema Geng Motor
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings