Suara.com - Namanya suami istri pasti pernah bertengkar. Semua pertengkaran itu membawa mereka satu langkah lebih dekat ke satu sama lain seperti yang diungkapkan Rani Mukerji.
Rani Mukerji menikah dengan bos perusahaan film, Aditya Chopra pada 21 April 2013. Rani dan Aditya menyembunyikan cinta mereka dari media dan memastikan bahwa masalah dalam hubungan mereka tidak pernah menjadi santapan para penggosip.
Pada 9 Desember 2015, pasangan itu menyambut kelahiran buah hati pertama, Adira Chopra. Sejak itu, mereka berusaha keras untuk memberinya kehidupan yang normal dengan memastikan bahwa putri mereka tidak menjadi incaran paparazzi.
Dilansir Bollywoodshaadis.com, Rani Mukerji baru-baru ini menghadiri acara Neha Dhupia, No Filter Neha season 4. Di acara itu, dia mengungkapkan bahwa Adira sering menjadi alasan di mana dia dan suaminya bertengkar. Dia berbagi bahwa ketika Anda mengasuh anak, akan ada ide-ide yang bertentangan. Bahwa seseorang, yang tidak rasional di antara keduanya, biasanya yang lebih dulu ngajak damai.
Diketahui pada 9 Desember 2019 lalu putri Rani, Adira genap berusia empat tahun. Sang aktris pun mengadakan pesta ulang tahun bertema grand unicorn yang dihadiri banyak anak seleb Bollywood termasuk AbRam Khan, putra Shah Rukh Khan.
Rani, yang baru-baru ini kembali ke layar lebar lewat Mardaani 2, merasa sangat sulit untuk meninggalkan putrinya, Adira di rumah untuk bekerja. Rani ungkap sering menangis di dalam mobil, khawatir sesuatu terjadi pada putrinya.
Ibu idaman banget nih Rani Mukerji!
Berita Terkait
-
Ayu Ting Ting Photoshoot Pakai Gaun Rancangan Ivan Gunawan, Disebut Rani Mukerji Versi Depok
-
Rani Mukerji Ungkap Alasan Mencintai Shah Rukh Khan: Dia Pria Paling Ramah
-
Makin Cantik di Usia Kepala Empat, Yuk Simak 5 Film Terbaru Rani Mukerji!
-
Sinopsis Mrs Chatterjee vs Norway, Film yang Kisahkan Perjuangan Ibu Imigran India di Norwegia
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong