Suara.com - Mantan istri Sule, Lina, meninggal dunia secara mendadak pada 4 Januari lalu. Suami Lina, Teddy, yang selama ini tak pernah dilihat publik akhirnya muncul dan memberikan penjelasan ihwal kronologis kematian istrinya itu.
Teddy menjelaskan kalau kematian istrinya bisa dibilang mendadak tanpa keluhan sakit. Bahkan ibu Rizky Febian itu, kata Teddy, juga baru pulang liburan tahun baru bersama anak-anak.
Menurut Teddy, Lina menghembuskan napas terakhirnya dalam perjalanan menuju rumah sakit. Sebelumnya di rumah setelah menjalankan salat subuh, Lina bersantai namun tiba-tiba pingsan.
Lina juga tak mengeluhkan apapun sebelum pingsan. Raut wajahnya diceritakan malah bahagia karena habis bersenang-senang dengan anak-anak.
Salah satu video Teddy bercerita kronologis itu diunggah sebuah akun YouTube Populer Seleb.
Warganet ramai-ramai mengomentari video tersebut. Malah, tak sedikit yang mencibirnya. Mereka tak percaya dengan cerita Teddy.
Sampai-sampai warganet menuding Teddy berbohong. Ini karena omongan Teddy terkesan berbelit-belit.
Ada juga yang menyoroti ekspresi Teddy yang terlihat tak merasa kehilangan sosok istri.
Baca Juga: Dituduh Orang Ketiga Lina dan Sule, Teddy Akhirnya Bicara
"Dilihat dari raut wajahnya sepertinya berbohong dan omongannya pun berbelit tak jelas serta gerak-gerik mata pun mencurigakan. Ada apa dengan almarhumah Lina?," komentar wargaent penasaran.
"Keliatan ada bohongnya nih laki-laki. Semoga Sule dan anak-anak mencari terus sebab kematian almarhumah," komentar yang lain.
"Lihat matanya dia mulai mengarang cerita... Sabar kang sulee.. Mudah-mudahan terbongkar... Bismillah," komentar lainnya.
"Tidak ada mimik sedih di wajahnya. Gue aja pernah kehilangan orang terkasih. Setiap gue cerita kematiannya gue pasti nangis," komentar warganet.
Namun ada juga yang berharap agar tak berpikir negatif terhadap Teddy.
"Stop menghujat stop menuduh stop curiga, berdoa yang baik agar kebaikan kembali pada kita. Semoga amal ibadah teh lina diterima Allah subhana wa ta'ala diampunkan segala dosa-dosanya dilapangkan kuburnya dijauhkan dari siksa api neraka," demikian komentarnya.
Berita Terkait
-
Kocak! Sule Kena Hujat Warganet Gara-Gara Nama Mirip Jule
-
Dikira Jule, Sule Malah Diserang Netizen karena Dituding Selingkuh
-
6 Artis Muslim Pernah Makan Babi Sampai Ada yang Dipenjara, Rachel Vennya Korban Salah Sangka
-
Selalu Taat Bayar Pajak Tapi Jalan di Subang Masih Rusak, Sule Geram: Gimana Ini?
-
Pandji Pragiwaksono Siap Stand Up di depan Anggota DPR, Asal Tanpa Sensor
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
-
Tak Mau Ceplas-ceplos Lagi! Menkeu Purbaya: Nanti Saya Dimarahin!
-
H-6 Kick Off: Ini Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Harga Emas Hari Ini Turun: Antam Belum Tersedia, Galeri 24 dan UBS Anjlok!
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
Terkini
-
Gaya Hidup Ketat dan Sehat Kak Seto: Anti Susu dan Wajib Minum 5 Gelas Jus
-
Takut Dinyinyiri Saat Lulus, Gilang Dirga Gencar Pamer Kegiatan Kuliah
-
Haldy Sabri Bicara Fitnah usai Dituding Sogok Sipir karena Takut Irish Bella Direbut Ammar Zoni
-
Ada Apa dengan Irish Bella? Suami Singgung Dosa Besar Fitnah
-
Detik-detik Pegawai Dapur SPPG Takalar Ngamuk, Diduga Akibat Gaji Dipotong Sepihak
-
Viral Warga Labrak Patwal Parkir di Area Disabilitas Bandara Juanda: Presiden Juga Tak Berhak
-
Muncul Lagi 3 Foto Baru Diduga Jule dan Safrie Ramadhan, Mirip Potret Prewedding
-
Makin Go Public, Momen Azizah Salsha dan Nadif Zahiruddin di Lapangan Padel
-
Jabatan Mentereng Najeela Shihab, Kakak Najwa Shihab yang Terseret Kasus Korupsi Nadiem Makarim
-
Deolipa Yumara Soroti Vonis Nikita Mirzani yang Jauh Lebih Ringan dari Tuntutan