Suara.com - Sonny Septian menyebut akan mengajak istrinya, Fairuz A Rafiq liburan ke Bali usai sidang ikan asin berakhir. Hal itu berkaitan dengan rencana liburan akhir tahunnya yang sempat tertunda.
"Tahun baru kemarin kami nggak kemana-mana. Padahal ada planning main di laut, tapi ngeri karena hujan seharian. Akhirnya juga bentrok sama persidangan ini," ujar Sonny Septian, saat ditemui di kawasan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (29/1/2020).
Mengingat Fairuz A Rafiq banyak tertekan dan sempat pingsan usai sidang kemarin, Sonny Septian juga merasa perlu membawa istrinya jalan-jalan. Bali pun dipilih sebagai destinasi karena beberapa alasan.
"Jadi Insyaallah Maret nanti mau ke Bali karena Bali banyak momen indah. Kami honeymoon ke Bali, bayi usia enam bulan kami ke Bali, bayi lahir kami ke Bali. Sebulan setelah honeymoon dari Bali Fairuz hamil. Jadi Bali memorable banget sih," kata Sonny Septian.
Fairuz A Rafiq jatuh pingsan saat menghadiri persidangan kasus "Ikan Asin" di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin (27/1/2020). Fairuz mengaku psikisnya lelah karena terus dicecar pertanyaan terkait organ intimnya.
Sonny Septian pun berusaha membangkitkan semangat Fairuz A Rafiq. Ia menganggap bahwa dalam keadaan sang istri saat ini, ia harus menjadi suami yang bisa membuat sang istri bahagia.
Berita Terkait
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Pendapat 5 Artis Pria soal Poligami, Sonny Septian Tak Yakin Bisa Adil
-
5 Pasangan Artis Ini Masih Ribut Usai Cerai, Terbaru Ruben Onsu dan Sarwendah di Akun Fans
-
Raffi Ahmad Beri Sapi Kurban untuk Sonny Septian, Harganya Capai Rp200 Juta
-
Buat Jaga Keselamatan, Sonny Septian Siapkan Cairan Lada untuk Dibawa Fairuz A Rafiq
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Doktif Sebut Status Mualaf Richard Lee Cuma Kedok Cari Simpati, Ada Buktinya?
-
Viral di Threads, Rian D'Masiv Dituding Child Grooming dan Seret Nama Eks Member JKT48
-
Sambung Candaan Pandji, Coki Pardede dan Tretan Muslim Kasih Kopi ke Gibran Biar Tak Ngantuk
-
Kronologi Piche Kota Indonesian Idol Diduga Terlibat Pemerkosaan Siswi SMA
-
Belum Puas, Doktif Kini Korek Pajak Mobil Mewah Richard Lee
-
Anji Protes Akses Pintu Rumah Diganti Mantan Istri: Kan Gue yang Bayar Listrik
-
Sakit Hati Dikatai 'Kendor', Ayu Aulia Implan Payudara Rp95 Juta
-
Kim Seon-ho Berjuang 4 Bulan Belajar 3 Bahasa Demi Peran Penerjemah di Can This Love Be Translated
-
Intip Momen Kim Seon-ho dan Go Youn-jung Bertemu Fans di Jakarta lewat Can This Love Be Translated
-
Laringitis, Penyakit yang Ternyata Bikin Anji Tak Bisa Bernyanyi