Suara.com - Beberapa waktu yang lalu, rumah tangga Krisdayanti dan Raul Lemos santer dikabarkan retak. Bahkan isu perceraian keduanya semakin mencuat.
Namun, kabar tersebut dibantah oleh Krisdayanti dan Raul Lemos. Pasangan tersebut menegaskan bahwa berita tersebut adalah hoax.
Meras dirugikan dengan pemberitaan tersebut, Krisdayanti dan Raul Lemos akhirnya memutuskan untuk mengadu ke Dewan Pers.
''Alhamdulillah, kami berkesempatan bersilaturahmi dgn Dewan Pers.Hari ini saya bersama istri mendatangi dewan pers dan disambut hangat oleh bapak Ahmad Djauhar & bapak Dr.Agus Sudibyo beserta team,'' tulis Krisdayanti dalam unggahannya.
Lebih lanjut, Krisdayanti dan Raul Lemos berharap mendapatkan keadilan usai mengadu ke Dewan Pers. Ia merasa menjadi korban dalam pemberitaan mengenai keretakan rumah tangganya.
''Maksud kedatangan kami adalah membuat pengaduan tentang beberapa media online yang membuat berita bohong, hoax dan tidak bertanggung jawab sehingga merugikan kami, keluarga serta anak2 kami. Sebagai lembaga pengontrol media kami putuskan datangi untuk mengadu serta berharap mendapatkan keadilan buat kami sebagai korban dari pemberitaan bohong, insinuatif, yang tidak sesuai dengan kode etik jurnalistik dari media2 yang tidak bertanggung jawab,'' terangnya.
Sontak saja langkah Krisdayanti ini banyak didukung oleh fansnya.
''Setujuu agar tidak ada berita2 hoax yang merugikan ,'' @nithayohanita.
Baca Juga: Kompak dengan Raul Lemos, Krisdayanti Bantah Kabar Cerai
''Good luck mbak KD,'' @astri_sudar_.
''Setuju mbak KD ,'' tulis @endang.nduut.
Tag
Berita Terkait
-
Sejak Kapan Krisdayanti Belajar Wushu? di Usia 50 Tahun Raih Medali Perak Kejuaraan Dunia
-
Dulu Diva, Sekarang Pendekar? Krisdayanti Buktikan Karir di Kancah Wushu
-
Kris Dayanti Ngaku Tak Minta Riders saat Manggung, Padahal Seorang Diva!
-
Dilabeli Diva Indonesia, Kris Dayanti Akui Tak Pernah Minta Riders Saat Manggung: Malu Lah
-
Ameena Kecanduan Permen Sampai Sering Tantrum, Atta Halilintar Turun Tangan Tegur Mertua!
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika