Suara.com - Pascamenikah di 2011, pasangan selebriti Zaskia Sungkar dan Irwansyah belum dianugerahi momongan. Setelah lama mendamba, Zaskia Sungkar akhirnya mencoba program bayi tabung.
Zaskia melakukan proses tersebut di salah satu klinik ternama untuk lakukan program bayi tabung di Jakarta. Hal tersebut diketahui dari postingan Zaskia Sungkar di Instagram pribadinya @zaskiasungkar15
Dalam unggahannya, kakak Shireen Sungkar itu juga memasang foto dirinya dan Irwansyah sedang didampingi seorang dokter. Ia akhirnya memilih klinik di Jakarta, setelah sebelumnya sempat mempertimbangkan klinik bayi tabung di Singapura.
"Alhamdulillah setelah drama, dapet antrian 3 bulan kemarin IVF di luar dan ribet apa-apa by email untuk appointment setiap bolak balik ke RS, hhe ngggak ringkes. Walaupun ada mama di sana yang MasyaAllah selalu standby dampingin tapi kebiasaan di sini (Jakarta) kali ya," tulisnya.
Zaskia juga sempat mempromosikan klinik bayi tabung tersebut di akunnya. Istri Irwansyah itu mengaku tak sabar menjalani proses bayi tabung jika harus menunggu hingga lebaran.
"Pokoknya untuk service di Indonesia TOP hhe apalagi di @morulaivf_jakarta langsung banyak yang nanganin tinggal dateng. Bismillah setelah istikharah pilihan hati jatuh di @morulaivf_jakarta plus, udah gak sabar banget, kalau harus nunggu setelah lebaran kelamaan hhe."
Zaskia Sungkar berharap usahanya untuk bayi tabung dilancarkan. Ia juga memohon doa kepada netizen agar langkahnya dimudahkan.
"Bismillah ya dok lancar smua. Semoga Allah kabulkan doa dan usaha kita, teman-teman bantu doa ya #ivfwarrior," katanya.
Tak lama, unggahan Zaskia itu ramai dikomentari para rekan artis. Mereka kompak mengamini dan mendoakan yang terbaik untuk usaha dari perempuan berhijab tersebut.
Baca Juga: Mawar De Jongh Gugup Nyanyi di Konser Perdananya, Kenapa?
"Bismillah chayangku," komentar salah satu rekan artis, Laudya Cynthia Bella.
Berita Terkait
-
Zaskia Sungkar dan Irwansyah Jalani Program Bayi Tabung di Belanda
-
Hindari Acara Keluarga, Zaskia Sungkar Takut Dibandingkan dengan Shireen?
-
Alasan Zaskia Sungkar dan Irwansyah Sering Gagal Jalani Program Kehamilan
-
Rayakan Anniversary Pernikahan ke-9, Zaskia Sungkar Doa Soal Anak
-
Ibunda Zaskia Sungkar dan Sarah Azhari Saling Sindir Terkait Medina Zein?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Dituding Lakukan Kekerasan Seksual, Roby Tremonti Tantang Aurelie Moeremans Tunjukkan Bukti
-
Syok Baca 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Kisah Seram di Masa Lalu
-
Masih 16 Tahun, Adegan Ranjang Richelle Skornicki dengan Aliando di Pernikahan Dini Gen Z Dikecam
-
Peluncuran FolagoPro sebagai Promotor Konser, Umumkan "An Evening with Brian McKnight" di Jakarta
-
Nyesek! Ratu Sofya Curhat Jadi Tulang Punggung Hingga Rela Beradegan Tak Pantas Demi Hidupi Keluarga
-
Farida Nurhan Jual Akun YouTube Seharga Rp10 Miliar, Tinggalkan 5,3 Juta Subscriber
-
Resmi Umumkan Jadwal Tur Dunia, Konser BTS di Jakarta Digelar Selama 2 Hari
-
Nama Nikita Willy Diseret Usai Pengakuan Aurelie Moeremans, Benarkah Pernah Jadi Korban Grooming?
-
Buku Broken Strings Aurelie Moeremans Segera Terbit, Ini Sosok di Balik Penerbit Buku Ohara
-
Dikenal Tajir, Menu Makanan Sehari-hari Anak Sisca Kohl Jadi Omongan