Suara.com - Penyanyi Bunga Citra Lestari (BCL) untuk pertama kali tampil live bernyanyi setelah kepergian suaminya, Ashraf Sinclair.
Ternyata, di antara para penonton, ada Afgan Syahreza dan Vidi Aldiano yang turut hadir menyaksikan dan memberi dukungan.
"Ada Afgan dan Vidi di sini. Saya nggak tahu nih, dua-duanya mau bantuin saya nyanyi atau nggak di sini," ucap BCL bercanda di panggung SQ Dome, Jakarta Selatan, Jumat malam (28/2/2020).
BCL pun sedikit bercerita suasana di belakang panggung sesaat sebelum ia tampil. Katanya, Vidi Aldiano tak tahu lagu Aku dan Dirimu adalah duetnya bersama Ari Lasso, ia hanya tahu itu lagu Ari Lasso.
"Gue tahu lagunya ya, bercanda itu," ucap Vidi menyela BCL dari pinggir panggung.
Istri Ashraf Sinclair yang juga akrab disapa Unge ini kemudian memanggil kedua sahabatnya untuk naik ke atas panggung. Interaksi manis terjadi, BCL memeluk mereka satu persatu dan mereka berangkulan.
"Teman-teman semua harus tahu, mereka berdua ini sahabat terbaik saya, selalu mendukung saya. Mereka berdua sama-sama baik dan single," ujar BCL diselingi tawa ketiganya.
Mereka pun menyanyikan lagu Aku dan Dirimu dengan apik. Malam itu, meski sambil diselingi tangis di beberapa lagu, BCL mampu menunjukkan sikap profesionalnya. Ia membawakan lagu-lagu hitsnya seperti Pernah Muda, Sunny, Karena Ku Cinta Kau, Cinta Sejati, Aku dan Dirimu, hingga Harta Berharga.
Baca Juga: BCL Kenang Ashraf Sinclair di Panggung Pertama Usai Berduka
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Reni Effendi Klarifikasi soal Foto dr Richard Lee bareng Cewek: Saya Tahu Siapa Suami Saya
-
5 Fakta Pilu Ressa Rizky, Mengaku Anak Denada yang Ditelantarkan Selama 24 Tahun
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga