Suara.com - Grup band Hoobastank dan Secondhand Serenade akan tampil di gelaran musik bertajuk, Everblast Festival di Gambir Expo Kemayoran, Jakarta Pusat pada 25 Juli mendatang.
Menurut perwakilan promotor, Arinda, ajang tersebut digelar untuk mengobati kerinduan dengan kejayaan band di era 2000-an.
"Everblast Festival hadir untuk menjawab rasa rindu generasi milenial akhir dengan melihat fenomena banyaknya lagu-lagu nostalgia era 2000-an yang menjadi viral diputar di berbagai tempat," kata Arinda di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Selasa (3/3/2020).
Selain dari mancengara, musisi lokal juga akan ikut meramaikan acara tersebut. Satu diantaranya adalah J-Rocks featuring Prisa yang mempopulerkan lagu Kau Curi Lagi.
"Buat kita excited banget karena setelah 12 tahun yang lalu kita show di panggung, kita manggung bareng. Jadi nanti nggak tahu gimana, ya banyak persiapan lah buat besok," kata basis J-Rock, Wima di tempat yang sama.
Nantinya, J-Rocks dan Prisa tak akan membawakan satu lagu saja. Tapi belum diketahui pasti lagu mana saja yang siap menghibur penonton.
"Karena kita cuma satu lagu ‘Kau Curi Lagi’. Sayang kan ya kalau cuma satu lagu. Jadi nanti akan ada beberapa lagu yang kita bawain yang kita aransemen bareng Prisa. Kalau dia mau, nanti kita rayu dulu nih," ujar Wima.
Selain J-Rocks, artis dalam negeri yang bakal meramaikan acara ini antara lain Glenn Fredly, Andra and The Backbone, Letto, Sindencosta, Rocket Rockers, dan Efek Rumah Kaca.
Baca Juga: JogjaROCKarta Festival 2020, NgeRock Abis!
Berita Terkait
-
Aksi Hoobastank jadi Opening Act The Script bak Konser, Sampai Turun Panggung
-
Momen Haru Konser The Script di Jakarta, Persembahan Lagu buat Mark Sheehan
-
Sampai Turun Panggung, Aksi Hoobastank jadi Opening Act The Script Sukses Curi Perhatian
-
Gak Salah Nih? Konser The Script di Indonesia Bakal Dibuka Hoobastank
-
Hoobastank Sukses Tutup Everblast Festival 2023, Lagu The Reason Bikin Pecah
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar