Suara.com - Aurel Hermansyah dan Azriel Hermansyah akhirnya angkat bicara usai dituduh netizen menjadi anak durhaka ke ibu kandungnya, Krisdayanti. Pasalnya mereka selalu menolak apabila diajak bertemu dengan Krisdayanti.
Padahal menurut Aurel Hermansyah, faktanya tidak demikian.
"Kita sebenarnya nggak mau nyampain ini. Tapi kita harus lurusin, semenjak (Krisdayanti) ada di situs TV itu, banyak yang DM kita. Kita dibilang anak durhaka," kata Aurel Hermansyah dalam vlog terbaru di YouTube.
"Kenapa sih nggak mau ketemu orangtuanya. Kok kesannya nyudutin ke kita. Kita yang nggak mau ketemu (Krisdayanti)," sambungnya lagi.
Selanjutnya, Aurel Hermansyah bilang sering mengajak KD sapaannya buat bertemu. Tapi sayangnya tidak pernah mendapat respons.
"Sedangkan dulu banyak banget, sering ngajak ketemu. Kita sudah melakukan," ujar Aurel Hermansyah.
Azriel Hermansyah pun turut menimpali. Dia mengatakan kalau ibu kandungnya itu selalu sibuk apabila diajak kolaborasi buat konten di YouTue.
"Kita kalau ada acara, bunda itu selalu ngajak mimi. Tapi mimi nggak dateng, nggak jawab. Selalu sibuk," timpal Azriel Hermansyah.
Baca Juga: Hidup Susah Ditinggal Krisdayanti, Aurel Hermansyah Sampai Utang Rp 3 Juta
Berita Terkait
-
Jadi Informan Disertasinya, Ashanty Lempar Pujian ke Kris Dayanti
-
Siap Menikah!Ashanty Ungkap PersiapanAzriel Hermansyah dan Sarah Menzel
-
Percampuran Dua Adat, Ashanty Kasih Bocoran Pernikahan Azriel Hermasyah dan Sarah Menzel
-
Ameena Pindah ke Sekolah Elite? Biaya SPP-nya Bisa Tembus Belasan Juta Rupiah
-
Toko Kue Lumiere Buka Lagi, Ashanty Tak Jadi PHK Massal
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
Perang Hollywood Vs AI, Serikat Aktor Kecam Keras Aktris Virtual Tilly Norwood
-
Rekomendasi Film Horor yang Rilis di Netflix Oktober 2025
-
Latar Belakang Yai Mim eks Dosen UIN Malang yang Viral, Ternyata Masih Keluarga Gus Iqdam
-
Diduga Berlendir dan Lembek, 763 Porsi MBG Ditolak di Sekolah Ini
-
Ramai Kasus Keracunan, Melanie Subono Luncurkan Program 'MBG Gak Beracun'
-
Sahara Akhirnya Minta Maaf ke Yai Mim, Akui Perbuatan dan Perkataannya Kasar
-
Jessica Rosmaureena Bongkar Dugaan Perselingkuhan Hokky Caraka, Ajak Pegawai Hotel Ngamar
-
Aktris Korea Jeon Hye Bin Kemalingan Kartu Kredit di Bali, Rp178 Juta Ludes Dalam 10 Menit
-
Nicki Minaj dan Cardi B Debat Sengit di Media Sosial, Seret Keluarga Hingga Ranah Pribadi
-
Nikita Mirzani Semprot Pengacara Vadel Badjideh, Sebut 'Ibu Berbentuk Bapak-Bapak'