Suara.com - Aurel Hermansyah mengaku pernah berutang sampai Rp 3 juta di sebuah warung. Kejadian itu terjadi setelah orangtuanya, Anang Hermansyah dan Krisdayanti bercerai.
Semua berawal ketika Aurel Hermansyah menceritakan momen terpuruknya tinggal di ruko bareng Anang Hermansyah dan adiknya, Azriel Hermansyah.
"Kita kadang ngutang di warung itu sampai Rp 2 juta, Rp 3 juta. Bener-bener warung kecil di pinggir jalan. Yang kacang-kacang. Kita saking suka jajannya," kata Aurel Hermansyah.
Tidak cuma itu, perempuan yang tengah dekat dengan Atta Halilintar ini juga bilang semenjak kejadian Anang Hermansyah dan Krisdayanti berpisah, dia lebih sering mengonsumsi mie instan.
"Dulu kita kalau puasa sahur sama buka puasa bener-bener cuma makan mie instan. Kalau nggak kita beli nugget," sambungnya.
Meskipun berat melalui masa-masa itu, Aurel Hermansyah tetap bersyukur. Atas kejadian itu, dia mendapat banyak pelajaran berharga.
"Itu bener-bener masa yang nggak bisa dilupain. Nggak akan dilupain. Karena dari situ, kita belajar banyak. Kita juga belajar bersyukur," tutur Aurel Hermansyah.
"Di situ, posisi kita berdua bener-bener down banget. Kita tetap bahagia karena ada pipi. pipi hebat banget," imbuhnya.
Baca Juga: Orangtua Cerai, Aurel Hermansyah: Tinggal di Ruko, Bertiga, sama Tikus!
Seperti diketahui, Krisdayanti dan Anang Hermansyah resmi bercerai pada 22 Oktober 2009. Semenjak itu, Aurel Hermansyah dan Azriel Hermansyah diasuh oleh Anang Hermansyah seorang diri.
Berita Terkait
-
Mager Mix and Match, Aurel Hermansyah Percayakan Style ke Atta Halilintar
-
Azriel Hermansyah Beberkan Rencana Pernikahan dengan Sarah Menzel di Bali
-
Aurel Hermansyah Ajak Ameena Nonton Konser BLACKPINK, Netizen Malah Ribut?
-
Ajak Ameena Nonton Konser BLACKPINK, Kok Aurel Hermansyah Disentil Netizen?
-
Senasib dengan Inara Rusli Ternyata Menikah dengan Suami Orang, Sikap Kris Dayanti Dulu Lebih Dipuji
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026