Suara.com - Anak kedua Keenan Pearce dan Gianni Fajri akhirnya lahir pada Sabtu (29/2/2020). Si kecil lahir di tengah hebohnya pandemi virus corona atau covid-19.
Hal itu pun diungkapkan langsung oleh Keenan Pearce dalam unggahan terbarunya di Instagram semalam.
"Selamat datang di dunia, Alma. Kamu sangat beruntung lahir hari ini. Kamu lahir di saat dunia sedang mengalami musibah besar, musibah yang memaksa kami semua untuk berubah," tulis Keenan Pearce sebagai caption.
Selanjutnya, kakak Pevita Pearce ini memberikan pesan yang cukup mendalam kepada anaknya itu. Dia mau si kecil bisa beradaptasi dengan perubahaan.
"Nanti kalau kamu dan Benjamin sudah dewasa, Jangan pernah takut dengan perubahan ya nak... Satu hal yang pasti terjadi di setiap masa adalah perubahan, jadi jika cara berpikirmu tidak kau ubah, cara memandangmu akan sebuah masalah tidak berubah ataupun caramu mencintai orang lain tidak berubah maka tidak akan ada satu hal pun yang berubah di dalam hidupmu," tutur Keenan Pearce.
"Belajarlah untuk menikmati perubahan dan lakukanlah perubahan yang baik," imbuhnya lagi.
Sebagai penutup, dia meminta kepada buah hatinya itu untuk tidak pernah takut. Pasalnya, si kecil memiliki ibu yakni Gianni Fajri yang sangat kuat.
"Untuk hari ini, kami semua lagi di paksa berubah untuk mulai bersahabat lagi dengan bumi. Dan kami optimis, perubahan ini harus terjadi supaya masa depan kalian dan teman-teman kalian bisa lebih baik dari hari ini," ucap Keenan Pearce.
"Dan satu lagi keberuntungan kamu, kamu punya Ibu yang luar biasa kuat dan damai hati nya @ghyan. Jadi, jangan pernah takut ya," tutupnya.
Baca Juga: Keenan Pearce Girang Istri Selesai Masa Nifas, Warganet Ngakak
Berita Terkait
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Siapa Istri Keenan Pearce Sekarang? Mantan Raisa Jadi Sorotan
-
Beda Nasib dengan Raisa, Keenan Pearce Rayakan Setahun Pernikahan Kedua
-
Adu Kekayaan Hamish Daud vs Keenan Pearce, Dituding Cuma Numpang Hidup
-
Apa Kabar Keenan Pearce? Mantan Raisa yang Pernikahan Pertamanya Gagal
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
Drama Chiki Fawzi Jadi Petugas Haji: Dicopot Mendadak, Dipanggil, Dibatalkan Lagi
-
Reza Arap Pamit Usai Lula Lahfah Meninggal, Janji Balik Lagi Jika Butuh Pertolongan
-
Angka Pernikahan di Indonesia Merosot Tajam, Atalia Praratya Sebut Perceraiannya Bukan Contoh Baik
-
Melki Bajaj Diduga Terseret Kasus Investasi Bodong, Pengacara Korban Minta Segera Klarifikasi
-
Ternyata Isu Lama, Rian D'Masiv Bantah Jadi Pelaku Child Grooming
-
Fitnah Jadi Berkah, Sudrajat Penjual Es Gabus Dihadiahi Umrah
-
Ngaku Prioritaskan Anak, tapi Diduga Buang Ressa, Denada Panen Hujatan
-
Setia Temani Onad Rehabilitasi, Beby Prisillia Pegang Janji di Hadapan Tuhan: Dia Butuh Gue
-
Boiyen Dipastikan Tak Terlibat Kasus Penggelapan Sang Suami
-
Pro Kontra Aksi Pasha Ungu 'Semprot' Veronica Tan di Rapat DPR, sampai Dituding Cari Panggung