Suara.com - Sebanyak 126 Rumah Sakit (RS) di penjuru Indonesia mendapatkan donasi alat pelindung diri (APD) dari Maia Estianty bersama rekan artis lainnya yang tergabung dalam Geng Tempe untuk membantu penanganan virus corona (Covid-19).
Hal itu pun disampaikan langsung oleh Maia Estianty di akun Instagram pribadinya pada Minggu (5/4/2020).
"Alhamdulillah, update dana donasi alat APD untuk team Medis Indonesia, sudah kami serahkan ke 126 RUMAH SAKIT di Indonesia," tulis Maia Estianty sebagai caption.
Meski dinilai masih kurang, mantan istri Ahmad Dhani ini menyakini bantuan sekecil apa pun sangat berarti untuk tenaga medis yang merupakan garda terdepan dalam memerangi virus corona.
"Meskipun mungkin pasti sangat kurang untuk mereka. Karena sampai hari ini sudah 25 Tenaga Medis Indonesia meninggal dunia," kata Maia Estianty.
"Tetapi dari mereka sangat mengucapkan terimakasih kepada anda yang telah menyumbangkan dana anda untuk mereka. Semoga jiwa tenaga medis yang telah meninggal diterima di sisi Allah SWT," sambungnya lagi.
Hingga saat ini Maia Estianty bersama rekan artis lainnya masih membuka penggalangan dana untuk memerangi virus corona.
"Dan anda yanh ingin tetap berpartisipasi menyumbangkan 1 rupiah anda, silahkan klik di IG Profile saya," ujarnya.
Baca Juga: Pilih Pulang ke Maia Estianty, Ahmad Dhani Larang El Rumi ke Rumahnya
Donasi penggalangan dana itu sudah di salurkan ke 126 rumah sakit di seluruh penjuru Indonesia. Di antaranya, Jakarta 52 RS, Tangerang 2 RS, Bekasi 13 RS, Depok 9 RS, Bogor 11 RS, Bandung 16 RS, Surabaya 6 RS, Jatim 5 RS, Jateng 3 RS, dan Kupang 4 RS.
Bantuan itu berupa 153.350 sarung tangan medis, 67.950 masker, 381 hazmad, 600 table vitamin C hingga 8 face shield.
Berita Terkait
-
Maia Estianty Kaget Lihat Foto Ahmad Dhani di Acara Ivan Gunawan
-
Selalu Terlihat Bahagia, Ivan Gunawan Ternyata Sering Merasa Hampa: Capek Tapi Gak Ada Obatnya
-
Baru Terungkap! Al Ghazali, El Rumi dan Dul Jaelani Lakukan Hompimpa Buat Tentukan Urutan Nikah
-
Pernikahan El Rumi dan Syifa Hadju Dirahasiakan Rapat, Maia Estianty Khawatir Terkena Penyakit Ain
-
Reaksi Maia Estianty Saat Ivan Gunawan Pajang Foto Ahmad Dhani di Depannya: Aduh
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Sean Gelael Anak Siapa? Pembalap yang Lamar Hana Malasan
-
Brandon Salim dan Dhika Himawan Umumkan Kehamilan Pertama ala Poster Film
-
Mau Menduda Lagi, Deddy Corbuzier Balas Singkat Penawaran Sabrina Chairunnisa ke Riyuka Bunga
-
Viral Ustaz Abdul Somad Sindir Pedas Orang Tua yang Marah Anaknya Dihukum Guru
-
Penyesalan Regina Phoenix usai Dicap Egois Serobot Fans Cilik di Konser BLACKPINK
-
Regina Phoenix Dikecam, Serobot Anak Kecil Demi Tersorot Kamera di Konser BLACKPINK
-
Jadi Tradisi di Tur DEADLINE, Aksi Gemas Rose BLACKPINK Santap Nasi Goreng di Panggung GBK
-
Jakarta Macetnya Ngeri, Ini Tips dari Blink Hindari Macet Bubaran Konser BLACKPINK
-
Setahun Tanpa Benny Laos: Ungkapan Rindu Mendalam Sherly Tjoanda Bikin Haru
-
Viral! Pria Ini Bagikan 3 Trik Jitu Nonton Konser BLACKPINK Gratis