Suara.com - Baru-baru ini, nama komedian Mat Solar kembali menjadi sorotan usai. Sebabnya, beredar potret Mat Solar duduk di kursi roda dalam video TikTok tersebar dan viral.
Video tersebut diunggah oleh anaknya yang bernama Haidar alias Popon. Saat menjadi bintang tamu program Rumpi No Secret, Popon mengatakan sang ayah tahu bahwa dirinya kini viral di media sosial.
Tak dinyana, respons Mat Solar justru di luar dugaan. Komedian yang terkenal lewat perannya di Bajaj Bajuri itu hanya tertawa.
"Ayah sih, tahu (viral). Ketawa saja, nggak komentar, senyum saja," ucap Popon pada tayangan Rumpi Live, Selasa (21/4/2020).
Bintang sinetron Tukang Bubur Naik Haji itu kini tengah berjuang melawan penyakit stroke yang diidapnya. Menurut Popon, kondisi Mat Solar kini baik-baik saja.
"Alhamdulillah (Mat Solar) sehat, cuma masih duduk di kursi roda saja. Komunikasi masih bisa, cuma ngomongnya agak susah," beber Popon.
Popon mengatakan bahwa sang ayah masih suka berkomunikasi dengan beberapa teman selebritinya. Namun, teman kuliah justru yang lebih sering menjenguk.
"Kadang teman artis jenguk, yang sering itu teman kuliahnya," jelas Popon.
Baca Juga: Selain Stroke, Mat Solar Juga Idap Penyakit Diabetes
Berita Terkait
-
Eky Priyagung Sentil Isu Energi dengan Guyonan Segar di Local Media Summit 2025
-
Cara Putra Mat Solar Obati Rindu ke Mendiang Ayahnya
-
Tangis Putra Mat Solar Ingat Sang Ayah Saat Salat Ied
-
Mat Solar 'Datangi' Salah Satu Anaknya di Malam Sebelum Salat Ied
-
Mat Solar Pergi, Tak Ada Lagi yang Hobi Sebar Uang Saat Idul Fitri
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Sinopsis Film Penerbangan Terakhir: Cinta, Godaan, dan Gairah di Balik Kokpit
-
Sinopsis Drama Korea Dynamite Kiss, Tayang Perdana 12 November
-
Asal-usul Lagu Hampa, Momen Pilu Ari Lasso Kehilangan Anak dalam Kandungan
-
Sinopsis Wicked: For Good, Akhir Epik Persahabatan Elphaba dan Glinda di Negeri Oz
-
Hellboy (2004) Tayang Malam Ini di Trans TV, Simak Fakta Menariknya yang Jarang Orang Tahu
-
Aqeela Calista Sekolah Di Mana? Sukses Borong 4 Piala SCTV Awards 2025!
-
Transformasi Marion Jola: dari Malas Olahraga hingga Jadi Inspirasi Body Goals, Ini Rahasianya
-
Agak Sensitif, Acha Septriasa Sempat Ragu Tampil di Film Air Mata Mualaf
-
Belum Move On, Gus Miftah Sentil Lagi Netizen Soal Kontroversi Viral Es Teh
-
Marshanda: Kalau Aku Mati Malam Ini...