Suara.com - Teddy Pardiyana ternyata tengah berusaha lagi menata hatinya setelah kepergian sang istri, Lina Jubaedah.
Teddy Pardiyana memulai mencari jodohnya itu dengan memanfaatkan aplikasi kencan online. Niat hati untuk menemukan sosok pengganti Lina Jubaedah yang sesuai dengan kriterianya.
“Saya coba move on, sudah tiga hari yang lalu ikut aplikasi cari jodoh,” ujar Teddy Pardiyana saat dihubungi awak media, Selasa (21/4/2020).
Sosok Teddy Pardiyana nyatanya cukup terkenal di kalangan perempuan dalam aplikasi pencarian jodoh tersebut. Buktinya ada puluhan orang yang menyukai bapak satu anak ini.
“Ada sekitar 74 orang yang suka, tapi saya belum sreg,” kata pria berdarah Sunda ini.
Alasannya lantaran ia masih kepikiran terus dengan sosok Lina Jubaedah. Maklum, meski melalui proses pernikahan singkat, namun banyak kenangan indah dilalui Teddy Pardiyana dan mantan istri komedian Sule ini.
Selanjutnya, Teddy Pardiyana bilang tidak mau ambil pusing perihal ocehan miring yang bertebaran di luar sana.
“Bawa santai aja. Banyak orang pintar menilai orang lain, tapi sayang tukang gosip terlalu bodoh menilainya. Berarti kehidupan saya lebih baik dari mereka yang suka iri,” terangnya.
Baca Juga: Teman Karaoke Teddy Pardiyana yang Bikin Geger Ternyata Mantan Peserta KDI
“Sangat disayangkan juga netizen Indonesia banyak yang enggak bisa menyaring berita. Dimakan mentah-mentah, ibara kalau dikasih racun, sudah pada meninggal kali ya karena kemakan gosip,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Merinding! Sule Didatangi Almarhumah Mantan Istri, Kasih Petunjuk Mengejutkan soal Pacar
-
Kisah Pilu di Balik Nama Anak Pertama Mahalini dan Rizky Febian: Serini dan Lina
-
Rayakan Ultah Adik Tiri, Etika Putri Delina Tuai Pujian
-
Jarak Tak Jadi Halangan, Putri Delina Bikin Kejutan Spesial untuk Ultah Adik Tirinya
-
Terbakar Api Cemburu, Sule Pernah Pukul Dosen Laki-Laki Karena Suka Mantan Istri
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Indra Priawan Justru Senang Nikita Willy Tak Kerja, Ibrahim Risyad Kena Sentil
-
Ahok Puji Keberanian Pandji Pragiwaksono di Mens Rea: Gila, Nekat Banget
-
Tunggu sampai Pagi, Dokter Detektif Kecewa Richard Lee Tak Ditahan
-
The Batman Part 2 Bertabur Bintang Marvel, Ada Sebastian Stan Hingga Scarlett Johansson
-
Dulu Bangga Tampil Seksi, Celine Evangelista Nangis Ingat Dosa yang Ditanggung
-
First Look X-Men di Avengers: Doomsday, Reuni Legendaris yang Mengguncang MCU
-
Siapa Inka Williams? Pacar Channing Tatum yang Ternyata Besar di Bali
-
Richard Lee Dipulangkan Polisi Tengah Malam, Kondisi Kesehatan Menurun
-
Diduga Pamer Pacar Baru, Unggahan Fuji Curi Atensi: Akhirnya Diposting!
-
Raket vs iPhone, Beda Kelas Hadiah Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad Jadi Sorotan