Suara.com - Raffi Ahmad selama ini dikenal sebagai sosok Don Juan, penakluk perempuan cantik yang kerap gonta-ganti pacar. Namun fakta lain mengenai Raffi justru diungkap ibunda Nagita Slavina, Rieta Amilia.
Semua itu terungkap dalam channel YouTube Rumah Seleb yang dipandu Denny Cagur. Di situ, Raffi Ahmad mengaku kalau sang istri, Nagita Slavina sejak lama berharap bisa menjadi kekasihnya.
Namun Rieta Amilia yang menjadi bintang tamu langsung membantahnya. Menurutnya, justru Raffi lah yang mengejar-ngejar putrinya.
"Yah nggak mungkin Gigi ngejar-ngejar kamu. Orang Gigi saya suruh ketemu sama kamu aja nggak mau," ungkap Rieta Amilia.
"Jadi dulu kalau dia (Raffi) datang nyamperinnya nggak ke Gigi. Ngobrolnya sama aku, terus Gigi lagi di ruangan tv dianyamperin si Gigi pindah. Nanti Gigi pindah dia nyamperin lagi, pindah lagi. Dia nggak pernah mau," jelas mama Rieta Amilia.
Raffi Ahmad cuma cengengesan diungkap fakta tersebut. Ia kemudian berdalih, "Sebenarnya sejak dari dulu sudah ada sosial distancing, mangkanya aku agak sedikit menjauh. Tapi saat sudah nggak ada aku mendekat."
Selain itu, Rieta Amilia juga membeberkan bahwa Nagita Slavina juga sempat menolak Raffi Ahmad untuk menjemputnya.
"Ingat nggak Fi kamu bilang waktu sama mamah waktu mau jemput Gigi kamu bilang, 'udah aku aja yang jemput'. Terus Gigi bilang, 'Gigi mamah nggak jadi jemput yah, minta tolong sama Raffi ke sana'. Itu Gigi nggak mau tahu," beber perempuan yang disapa Mama Rieta ini.
Baca Juga: Nagita Slavina: Yah Pernah Kalau Nggak Punya Duit Sama Sekali Mah
Denny Cagur pun menguatkan apa yang disampaikan Amy Qanita. "Gue juga tahu banget bukan Gigi yang ngejar-ngejar lu, tapi lu yang ngejar-ngejar Gigi," timpal Denny Cagur.
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta, Karyawan Pasang Badan
-
Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta ke Eks Pengacara di Kasus Narkoba 12 Tahun Lalu
-
Totalitas Main Padel, Lutut Raffi Ahmad sampai Berdarah
-
Keceplosan, Raffi Ahmad Bongkar Rahasia Gading Marten dan Medina Dina Pacaran
-
Dibocorkan Raffi Ahmad, Benarkah Gading Marten dan Medina Dina Resmi Pacaran?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Sarwendah Berkaca-kaca, Thania Gambar Keluarga Utuh dan Beri Panggilan Gio 'Daddy'
-
Fajar Sadboy Ditilang Karena Tak Pakai Helm, Netizen Heran Polisinya Ramah dan Malah Dibebaskan
-
Kak Seto Baru Sadar Kena Stroke Usai 4 Hari, Gejala Linglung dan Sulit Berpikir
-
Deddy Corbuzier Blak-blakan Masih Saling Cinta dengan Sabrina Chairunnisa
-
Hadirkan Sound Horeg, Gesrek Festival 2025 Siap Digelar di Jakarta
-
Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja
-
Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta, Karyawan Pasang Badan
-
Sahabat Bongkar Fakta di Balik Tudingan Hamish Daud Liburan Bareng Sabrina Alatas
-
Raffi Ahmad Dituding Punya Utang Rp250 Juta ke Eks Pengacara di Kasus Narkoba 12 Tahun Lalu
-
4 Kontroversi Materi Stand-Up Comedy Pandji Pragiwaksono yang Bikin Heboh