Suara.com - Lewat mini-album pertamanya City Lights, Baekhyun EXO mendominasi tangga lagu dan seluruh dunia tahun lalu.
EXO-L di seluruh dunia kini dengan penuh semangat menunggu berita tentang kembalinya vokalis berbakat EXO tersebut usai prestasinya tahun lalu.
Ya, SM Entertainment telah mengkonfirmasi bahwa Baekhyun akan secara resmi comeback sebagai artis solo.
"Baekhyun saat ini sedang mempersiapkan album solo yang ditujukan untuk rilis akhir Mei. Silakan menantikannya," kata SM Entertainment dilansir Koreaboo.
Sempat tak ada kabar, Baekhyun kembali mengejutkan para penggemarnya dengan mengungkapkan petunjuk yang jelas tentang comeback solonya yang akan datang.
Sebuah foto teaser resmi telah diposting di situs resminya di hari ulang tahunnya hari ini, 6 Mei 2020.
Menurut Soompi, member EXO tersebut akan comeback dengan mini album kedua "Delight" yang berisi tujuh lagu. Album ini akan dirilis pada 25 Mei pukul 6 malam. KST.
Tentu saja penggemar histeris mendengar kabar ini. Nggak heran tagar #HappyBaekhyunDay jadi trending topic di Twitter. .
Ini dia 5 histeria penggemar menanti comeback solo Baekhyun EXO, sekaligus mengucapkan selamat ultah untuknya.
Baca Juga: Jangan Seperti Baekhyun EXO, Ini Efek Samping Tidak Pernah Minum Air!
"Baekhyun EXO, Taeyeon SNSD dan IU akan comeback pada bulan Mei, pertarungan chart musik akan memanas," kata @chogiwabella.
"Ini hari ulang tahunnya, tetapi kami yang mendapatkan hadiah paling menakjubkan," kata akun @bestofbyunbaek.
"Album Mini ke-2 Baekhyun, 'Delight', akan berisi 7 lagu dan pre-order online dan offline akan dimulai hari ini (6 Mei)! Ini hari ulang tahunmu, tetapi terima kasih atas hadiah ini. #HappyBaekhyunDay," timpal akun @qtpiebyunbaek.
"Happy Birthday untuk member terlucu EXO #HappyBaekhyunDay," kata yang lain @stxrdxstyy_14.
"Happy birthday to you precious baby!" kata @fiquemy.
Selamat ulang tahun Baekhyun EXO. Kamu nungguin comeback solonya nggak nih?
Tag
Berita Terkait
-
OOTD Baekhyun EXO: 4 Gaya Layering Buat yang Suka Tampil Effortless Chic!
-
Baekhyun EXO 'Elevator': Lagu Genit dan Boyish saat Cinta Pandangan Pertama
-
Comeback Solois, Baekhyun EXO Gelar Konser di Indonesia pada Agustus 2025
-
Ada Jakarta! Baekhyun EXO Umumkan Jadwal Tur Dunia Pertama Bertajuk Reverie
-
Tampil Trendy dan Super Stylish dengan 3 Modern Layering ala Baekhyun EXO!
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Sinopsis Qorin 2, Akankah Fedi Nuril Kembali Mendua di Film Horornya?
-
Bukan Kaleng-Kaleng, Atta dan Saaih Halilintar Siap Adu Skill Padel di Kompetisi Akbar Ini
-
Rio Dewanto Ungkit Trauma, Faradina Mufti Dicap Istri Durhaka Gara-Gara Legenda Kelam Malin Kundang
-
Deretan Drama Korea 2025 Adaptasi Webtoon, Terbaru Dear X
-
Susul Boiyen, Anwar BAB Mantap Nikahi Perempuan Berhijab Usai Lebaran
-
3 Upcoming Drama Korea Ji Chang Wook yang Tayang 2026, Ada Merry Berry Love!
-
Sinopsis Champagne Problems, Film Romcom Netflix Terbaru Tayang 19 November 2025
-
Dikenal Galak, Sisi Lain Iis Dahlia dan Soimah Dibongkar Putri Isnari
-
Top 10 Film Netflix Lagi Trending di Indonesia, Genre Horor Mendominasi
-
Tom Cruise Dianugerahi Oscar Kehormatan, Ini 7 Filmnya dengan Rating Tertinggi