Suara.com - Penyanyi Vidi Aldiano mengungkapkan kisah masa kecilnya saat duduk di Sekolah Dasar (SD) yang kerap mendapatkan perlakuan tak menyenangkan.
Hal ini diungkapkan Vidi Aldiano saat berbicang dengan presenter Daniel Mananta dalam chanel Youtube Daniel Mananta Network.
"Masa kecil gue di SD tuh banyak sekali kalimat tidak enak yang sering gue dapatkan. Gue SD nggak punya teman. Masa kecil gue sebenarnya indah sama keluarga gue doang dan itu gue sangat bersyukur," kata Vidi Aldiano.
Pemilik nama asli Oxavia Aldiano ini mengaku sangat bahagia jika berada di rumah. Apalagi ketika ibunda, Besbarini mengajarkan bermain piano dan melihat sang ayah, Harry Kiss membuat prakarya .
Namun, saat berada di luar rumah, Vidi Aldiano merasa tidak aman dan nyaman. Bahkan ia mengaku sempat ingin mengakhiri hidupnya lantara merasa depresi.
"Di video klip ada beberapa momen gue depresi, gue tenggelam, yang gue ada kepikiran sempat mau akhirinnya saja semuanya," ujar anak sulung tiga bersaudara itu.
Sontak, Daniel Manata bertanya kepada Vidi untuk menegaskan soal keinginan mengakhiri hidup.
"Lu mau mengakhiri semuanya berarti lu sempet punya pikiran mau bunuh diri gitu?," tanya Daniel.
"Iya," Jawab Vidi Aldiano.
Baca Juga: Rekap The World of the Married Episode 15
Kemudian Daniel Mananta melanjutkan pertanyaan ihwal sejak kapan Vidi Aldiano merasakan depresi hingga memutuskan ingin bunuh diri.
"Baru, satu atau dua tahun yang lalu. Benar-benar waktu gue stres dengan anxiety gue. Suara-suara di kepala gue kayak terkadang nggak bisa gue kontrol, padahal itu suara gue semua, kayak pikiran," kata Vidi Aldiano.
Berita Terkait
-
Penampilan Baru Vidi Aldiano Berkumis di Tengah Hiatus Curi Perhatian
-
Penampilan Vidi Aldiano di Masa Vakum, Kumisnya Bikin Pangling
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Otak Kerja Terus! Rossa Ungkap Vidi Aldiano Tetap Produktif meski Berjuang Lawan Kanker
-
Tahun ke-6 Berjuang Lawan Kanker, Vidi Aldiano Sampaikan Pesan Haru
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki