Suara.com - Rachel Maryam mengaku mengidam makanan buatan ibu kandungnya. Sayang makanan tersebut susah didapat karena sang ibu tinggal di Bandung, Jawa Barat.
Sang ibu pun tidak bisa ke Jakarta karena adanya kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) terkait virus corona atau COVID-19.
"Jadi aku ngidam tuh makanan masa kecil aku, masakan yang dulu mama aku buat, cuma problemnya karena mama aku di Bandung dan PSBB dia nggak bisa dateng dan masak," ungkap Rachel Maryam melalui sambungan telepon Selasa (19/5/2020).
Beruntung suaminya Edwin Aprihandono pandai memasak, sehingga tinggal meminta resep dari sang ibu.
"Jadinya suami aku yang telepon mama, 'Mah ini Achel minta udang goreng mentega tapi yang khas mama, gimana bikinnya?' Jadi tiap hari nanya resep ke mama karena aku selalu minta resep mama aku," jelasnya.
Walau hamil di masa pandemi, Rachel Maryam tetap bersyukur. Bagaimana tidak, ini menjadi kehamilannya yang sudah ditunggu-tunggunya selama delapan tahun.
"Bersyukur pasti namanya ini kehamilan yang sudah ditunggu tunggu, ya bersyukur pasti, delapan tahun lebih ya kita tunggu, sangat bersyukur, tapi memang keadaannya situasinya lagi kurang menguntungkan karena di luar sana lagi ada wabah COVID-19," terangnya.
Baca Juga: Hamil 4 Bulan, Rachel Maryam Pilih Tidak Berpuasa
Berita Terkait
-
Geger! Denny Sumargo Sebut Ada Artis Inisial A Hamili Perempuan: Selesaikan di Ranah Pribadi
-
Hamil di Luar Nikah? Ini 7 Cara Atasi Stres dan Temukan Jalan Keluar
-
Profil DJ Panda, Dituding Hamili Banyak Wanita hingga Akui Kelainan: Aku Hiper!
-
5 Artis Hamil di Luar Nikah, Terbaru Erika Carlina Masih Rahasiakan Ayah Biologis Anaknya
-
7 Potret Pengajian 4 Bulanan Sarah Gibson, Akhirnya Umumkan Kehamilan
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut