Suara.com - Pedangdut Reza Zakarya alias Reza D'Academy secara tidak sengaja membocorkan tarifnya untuk sekali manggung. Dia rupanya biasa dibayar Rp 450 juta.
Semua berawal saat runner up D'Academy Asia 3 ini mengeluh saat banyak job off airnya yang dibatalkan akibat pandemi virus corona atau COVID-19. Padahal, dia seharusnya sudah manggung keliling Indonesia sejak April kemarin.
Atas kejadian inilah, dia sampai mengalami kerugian yang cukup besar.
"Jadi kerugiannya bisa hilang bayangin kalau dari 10 titik. Satu titik aja itu Rp 450 juta," kata Reza Zakarya saat ditemui di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Senin (29/6/2020).
Tapi dia bisa bernafas lega. Pasalnya sejumlah job off airnya itu tidak sepenuhnya dibatalkan.
"Ada beberapa si tuan rumahnya ini meng-cancel ini untuk next after party begitu sudah di bolehkan untuk pelaksanaan acara-acara besar itu," jelas lelaki yang akrab disapa Eza ini.
Seperti diketahui, nama Reza Zakarya melambung usai mengikuti kompetisi penyanyi dangdut di Indosiar. Semenjak itulah, lelaki 31 tahun ini langsung kebanjiran banyak job manggung ke luar kota.
Tidak cuma itu, Reza Zakarya juga sempat didapuk membintangi sejumlah FTV. Sebut saja ada Pengorbanan Seorang Ayah hingga Kubimbing Suamiku Menuju Surganya.
Baca Juga: Sedih, Reza Zakarya D'Academy Rugi Hampir Rp 4 Miliar Gara-gara Ini
Berita Terkait
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Lika-liku Perjalanan Tasya hingga jadi Juara Dangdut Academy 7, Pantang Menyerah!
-
Hasil Grand Final 2 D'Academy 7: Prediksi Juara, Tasya atau Valen?
-
Diduga Lecehkan Agama, Boger Bojinov Mau Bertobat Usai Penampilan di D'Academy 7 Tuai Kecaman
-
Perjalanan Tasya dan Valen ke Grand Final D'Academy 7, Adu Kualitas Tanpa Celah
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz