Suara.com - Untuk kali pertama, dua istri almarhum Didi Kempot, Yan Vellia dan Saputri, akhirnya bertemu.
Pertemuan mereka terjadi saat sama-sama hadiri jumpa pers konser Ambyar Tak Jogeti Tribute to Didi Kempot di Hotel Ramada, Kamis (9/7/2020) malam.
Dilansir dari Solopos.com -- jaringan Suara.com -- Yan Vellia dan Saputri hadir ditemani pengacara masing-masing. Keduanya bertemu dalam rangka rekonsiliasi dua keluarga dan sesi jumpa pers terkait konser 30 tahun Didi Kempot road to GBK November 2020 nanti.
Pertemuan keduanya dilatarbelakangi dukungan untuk merealisasikan mimpi almarhum Didi Kempot. Ya, semasa hidup Didi Kempot ingin memecahkan rekor lewat konser.
"Saya saksi hidup bahwa Mas Didi pengin agenda konser pecahkan rekor dunia. Ini tema kami di sini semuanya, tujuannya bersama-sama mewujudkan impian almarhum. Mohon doanya sebesar-besarnya dari masyarakat Indonesia," kata pengacara Saputri, Faisol.
Usai acara, Saputri mengau lega sudah bertemu Yan Vellia. Dia pun berharap almarhum tenang di alam barunya.
"Perasaannya intinya saya sudah lega. Ini demi almarhum biar tenang di sana dan demi anak-anak. Mohon doanya biar mereka jadi anak Saleh dan Salehah. Pesan sebelum meninggal, buat anak-anak dijaga dan biar pinter sekolahnya," katanya.
Adapun konser tersebut rencananya digelar di GBK pada 14 November mendatang. Ada 25 penyanyi yang dilibatkan dengan total lagu sebanyak 30-an.
Sejauh ini tiket sudah terjual 15 persen dari target.
Baca Juga: Gelar Konser di GBK, Dua Istri Didi Kempot Akhirnya Bertemu
Berita Terkait
-
Ayu Ting Ting Tak Bawa Uang Saat Makan Bareng Teman, Ivan Gunawan Kirim Rp 10 Juta
-
Sindir DPR RI, Kiky Saputri Bikin Saingan Tepuk Sakinah Jadi Tepuk Amanah
-
Saingi Tepuk Sakinah, Kiky Saputri cs Bikin Tepuk Amanah Sindir Keras Anggota DPR RI
-
Sempat Roasting Tiga Tahun Lalu, Sindiran Kiky Saputri ke Ahmad Sahroni Jadi Kenyataan
-
Kiky Saputri Ikut Bersuara, Auto Ditagih Janji 'Berjuang dari Dalam' Usai Tragedi Ojol Brimob
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Link DANA Kaget Terbaru Bernilai Rp 434 Ribu, Klaim Sekarang Sebelum Kehabisan!
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Amanda Manopo Bagikan Foto Ciuman dengan Kenny Austin, Pakai Caption Provokatif
-
Ammar Zoni Edarkan Narkoba di Rutan Salemba, Apakah Ada 'Orang Dalam' yang Membantu?
-
Bukan Nama Pasangan, Cincin Nikah Amanda Manopo Terukir Ayat Alkitab
-
Amanda Manopo Bingung Suvenir TV Hingga Juicer Sisa Banyak, Tawarkan ke Netizen
-
Tak Tahu Diuntung, Ammar Zoni Malah Dagang Narkoba Khianati Janji Sahabat Usai Dibantu
-
Amanda Manopo Unggah Momen Pagi Hari Usai Jadi Istri, Ranjang Berantakan Jadi Sorotan
-
Terjawab Sudah, Ini Alasan Amanda Manopo dan Kenny Austin Rahasiakan Hubungan Asmara
-
Kenapa Amanda Manopo dan Kenny Austin Buru-Buru Nikah? Ini Alasannya
-
Penampakan Rumah Denada yang Mau Dijual, Lokasi Strategis tapi Kondisinya Jadi Perbincangan
-
Titik Lemahnya Disentil Evan Sanders, Amanda Manopo Nyaris Menangis di Resepsi