Suara.com - Pada 21 Juni 2020, Reino Barrack merayakan ulang tahun yang ke-36. Ditanya soal kado spesial yang diberikan pada suaminya itu, Syahrini berseloroh dirinya yang dibalut pita adalah kadonya.
"Kadonya aku dipitain kalau malem. Haha," jawab Syahrini sembari tertawa saat live YouTube, Jumat (10/7/2020).
"Kado spesial selalu ada, kan ini ulang tahun beliau kedua kali setelah kita nikah. Yang (ulang tahun) pertama ultah itu di Bora-Bora pas bulan madu," beber Syahrini.
Pelantun lagu "Sesuatu" itu mengaku merayakan ulang tahun suaminya secara intim bersama keluarga besar di sebuah villa di kawasan Bogor, Jawa Barat. Syahrini memilih merayakannya dengan sederhana dengan nasi tumpeng.
"Kemarin kebetulan di Bogor di vila mamaku. Papa mama mertua ada, jadi kita melakukan yang spesial sama keluarga aja, potong tumpeng," ujarnya.
"Karena aku sama Reino Barack tidak merayakan ulang tahun sebetulnya, tapi menghormati sahabat-sahabat dan orang dekat yang membawakan cake," sambungnya.
Dua tahun sudah Syahrini dan Reino Barrack membangun rumah tangga. Keduanya dikenal sebagai pasangan romantis yang kerap membagikan momen kebersamaan mereka melalui sosial media Instagram.
Baca Juga: Kata Syahrini Usai Rumah Tangganya Diramal Tak Langgeng
Berita Terkait
-
Reino Barack Punya Usaha Apa Saja? Manjakan Istri Tinggal di Apartemen Ratusan Miliar
-
6 Artis Ini Kasih Parfum sebagai Souvenir Pernikahan, Punya Siapa Paling Mahal?
-
Klarifikasi Tim Aisyahrani Usai Ketahuan Comot Foto Produk Chef Devina
-
Aisyahrani Punya Bisnis Apa Saja? Adik Syahrini Diduga Comot Foto Chef Devina Hermawan
-
Adik Syahrini Bandingkan Sikapnya dengan Chef Devina Soal Foto Dicomot: Kalau Saya Mah Ikhlas Aja!
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin