Suara.com - Isu keretakan jalinan asmara Jessica Iskandar dan Richard Kyle tengah panas diperbincangkan beberapa waktu belakangan ini.
Mulanya caption dan Instastory kakak Jessica Iskandar, Erick Iskandar, yang tengah menyindir seseorang dengan sebutan parasit bikin heboh warganet.
Jessica Iskandar dan Richard Kyle juga sudah jarang mengunggah kemesraan bersama. Terbaru hanyalah momen keduanya di ulang tahun El Barack.
Terlepas dari semua itu, warganet banyak yang penasaran dengan sumber-sumber kekayaan Jessica Iskandar. Selain sebagai member sosialita hits bareng Nia Ramadhani tentunya.
Untuk menjawab rasa penasaran kamu, yuk kita kepoin 5 pundi-pundi kekayaan Jessica Iskandar yang bikin melongo.
1. Di bidang kuliner
Jessica Iskandar terbukti laris-manis menjalankan usahanya dibidang kue yang bernama Baby El Bakery. Ulet banget nih strong woman satu ini.
2. Endorsement
Punya follower 23,7 juta, Jessica Iskandar juga sering menerima endorse produk mewah. Salah satunya ada tas cantik satu ini dari Louis Vuitton. Penghasilan dari hasil endorse tentu nggak kaleng-kaleng nih!
Baca Juga: Jessica Iskandar Ngaku Bakal Rindu Sosok Richard Kyle, Fix Putus?
3. Bisnis kosmetik
Seoalah tak ada puasnya, Jessica Iskandar juga memiliki bisnis di bidang kecantikan yakni Jedar Cosmetic. Selain makin cantik, rejekinya juga makin melimpah.
4. Tawaran bintang tamu
Tunangan Richard Kyle ini juga sering diundang jadi narasumber di berbagai progam TV swasta. Sosoknya sering wara-wiri di tayangan TV atau YouTube.
5. Jadi host
Berita Terkait
-
Jessica Iskandar Ungkap Trauma Masa Lalu usai Baca Memoar Aurelie Moeremans
-
Terinspirasi Broken Strings, Jessica Iskandar Baru Berani Ungkap Dilecehkan Teman Ayahnya
-
Cinta Laura Kagum dengan Aurelie Moeremans yang Berani Bersuara Lewat Broken Strings
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Cerita Pribadi
-
Syok Baca 'Broken Strings' Aurelie Moeremans, Jessica Iskandar Ungkap Kisah Seram di Masa Lalu
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Viral Siswa SMPN 3 Depok Bawa Meja Lipat dari Rumah, Padahal Gedung Baru Direnovasi Rp 28 Miliar
-
Dicecar 16 Pertanyaan, Sarwendah Diperiksa Terkait Laporan Ruben Onsu Soal Fitnah Anak
-
Mesin Baru DeadSquad Mengoyak Telinga Metalhead di Taiwan
-
Paula Verhoeven Panik Kiano Nyaris Tertinggal Study Tour, Kenapa Baim Wong Dihujat?
-
Viral Ustaz Mengajar 85 Anak Tanpa Bayaran, Rela Lapar dan Hampir Terusir dari Kontrakan
-
Temuan Tabung Whip Pink di TKP Lula Lahfah Jadi Pintu Masuk Aturan Baru Penindakan Hukum
-
Amanda Manopo Terpukul, Calon Bayinya Dicaci dengan Sebutan Anak Haram
-
Muncul Isu Liar Soal Rully Anggi Akbar Setelah Digugat Cerai Boiyen
-
Syuting Film Extraction: Tygo di Tangerang, Anak-Anak Jadi 'Petugas' Dadakan Bantu Atur Lalu Lintas
-
Review Bridgerton Season 4 Part 1, Romansa Benedict dan Sophie Terlihat Menjanjikan