Suara.com - Hrithik Roshan dan Sussanne Khan bercerai usai belasan tahun bersama. Tentu hal yang sulit untuk tetap berhubungan baik dengan pasangan setelah perpisahan.
Publik terkejut saat Hrithik dan Sussanne memutuskan pisah setelah 14 tahun bersama. Pasangan ini menikah tahun 2000 dan bercerai tahun 2014.
Tapi, kabar baiknya adalah bahwa keduanya bisa tetap berhubungan baik. Mereka kerap terlihat saat liburan atau acara keluarga bersama dua buah hati mereka, Hridhaan dan Hrehaan. Keduanya berkomitmen penuh untuk membesarkan anak-anak mereka secara normal.
Selain Hrithik Roshan, Ini 6 seleb Bollywood cerai usai nikah belasan tahun.
Meski perceraian mereka bikin heboh, mereka tetap akur demi anak.
Siapa saja ya mereka? Intip daftarnya dilansir dari Bollywoodshaadis.com.
1. Saif Ali Khan dan Amrita Singh
Saif Ali Khan pernah menikah dengan Amrita Singh tahun 1991 sebelum menikah dengan Kareena Kapoor. Saat itu Saif Ali Khan masih berusia 21 tahun dan Amrita Singh 33 tahun.
Setelah dikaruniai 2 buah hati, yakni Sara Ali Khan dan Ibrahim Ali Khan, keduanya memutuskan untuk berpisah. Saif dan Amrita bercerai tahun 2004 setelah menjalani 13 tahun hidup berumah tangga.
Baca Juga: 4 Artis Bollywood Pernah Tolak Main Bareng Pasangan, Ada Suami Kajol
Dua anak Saif dari pernikahan sebelumnya akrab dengan Kareena Kapoor. Begitu juga dengan Amrita Singh yang masih berhubungan baik dengan Saif. demin anak-anak.
2. Arjun Rampal
Aktor, penulis, model, dan pengusaha beken Bollywood, Arjun Rampal menikah dengan Mehr Jesia, seorang model dan mantan Miss India pada tahun 1998. Lahirlah Mahikaa dan Myra dari pernikahan tersebut.
Sayangnya keduanya memilih untuk berpisah setelah menikah selama 20 tahun. Perbedaan visi dan misi menjadi alasan bagi keduanya untuk bercerai pada bulan 28 Mei 2018 lalu. Mereka berjanji untuk tetap akur demi anak-anak.
Kini Arjun Rampal punya anak lagi dari kekasihnya, Gabriella Demetriades yang diberi nama Arik Rampal.
3. Malaika Arora Khan
Berita Terkait
-
7 Potret Seleb Bollywood Rayakan Natal 2025, Ada Kareena Kapoor dan Alia Bhatt
-
Ulasan Film War 2: Aksi Samurai hingga Drama yang Bikin Baper
-
Gemerlap War 2: Duel Epik Hrithik Roshan vs Jr. NTR Dimulai, Penonton Dibuat Terpukau
-
Sinopsis Film War 2, Dibintangi Hrithik Roshan dan Kiara Advani
-
WAR, Pertarungan Dahsyat Hrithik Roshan dan Tiger Shroff, Tayang Malam Ini di Indosiar
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?
-
Stranger Things 5 Masuk dalam Daftar Acara Bahasa Inggris Populer Sepanjang Masa Netflix
-
Profil Callum Turner, Tunangan Dua Lipa yang Disebut-Sebut Jadi James Bond Era Baru
-
Bikin Desta Ketagihan, Dracin Kini Dilarang Tampilkan Kisah Cinta CEO Kaya dan Gadis Misikin