Suara.com - Bibi Ardiansyah terlihat setia mendampingi sang istri, Vanessa Angel menjalani sidang perdana narkoba. Sidang sendiri berlangsung di Pengadilan Negeri Jakarta Barat, Senin (31/8/2020).
Bibi mengakui, menjelang persidangan Vanessa Angel sempat stres. Sebagai suami ia pun berusaha memberi dukungan agar perempuan 28 tahun ini santai menjalani sidang.
"Sedih, kan sebelumnya Vanes pernah ngalamin kayak gini. Mikirin hari Senin aja stres, lanjut lagi stresnya. Gue nggak pengin jadi kepala keluarga melihat istri seperti itu," ujar Bibi Ardiansyah usai sidang.
Agar istri lebih santai, Bibi Ardiansyah pun punya cara tersendiri. "Ajak karaokean aja sih," ucap Bibi Ardiansyah.
Bibi Ardiansyah bersyukur ayah mertuanya memberi dukungan terhadap Vanessa Angel.
"Orangtua Vanessa juga support banget, alhamdulillah," tuturnya.
Bibi Ardiansyah pun berharap kedepannya diberi kelancaran dalam menjalani sidang.
Hari ini, Vanessa Angel menjalani sidang perdana kasus narkoba. Selain suami, Vanessa Angel pun mengajak serta anaknya yang masih bayi, Gala Sky Ardiansyah.
Ayah Vanessa Angel, Doddy Sudrajat pun tak lupa memberi dukungan. Meski pernah berkonflik, Doddy membutikan rasa sayangnya ke Vanessa. Bersama istri, Puput, Doddy datang jauh-jauh dari Pemalang menuju pengadilan.
Baca Juga: Hubungan Sempat Tak Baik, Ayah Bela-belain Datang ke Sidang Vanessa Angel
Sidang hari ini beragendakan pembacaan dakwaan. Vanessa Angel sendiri tak menyampaikan keberatan atas pembacaan dakwaan tersebut. Alasannya, Vanessa ingin sidang berjalan cepat.
"Aku kan pernah kena masalah hukum, kayak trauma aja," ucap Vanessa Angel, yang pernah tersandung kasus prostitusi.
Tag
Berita Terkait
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Mayang Ngaku Berat Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Vanessa Angel
-
Air Mata Mayang Pecah, AI Vanessa Angel Beri Kejutan di Peluncuran Single "Rinduku"
-
Tak Kuasa Tahan Tangis Lihat Video Vanessa Angel, Mayang: Lama Nggak Dengar Suaranya
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Borong Piala Penghargaan, Ini 5 Judul Sinetron yang Melambungkan Nama Aqeela Callista
-
Nadya Almira Berencana Laporkan Keluarga Adnan Atas Tuduhan Pencemaran Nama Baik
-
Tumbal Darah Pimpin Box Office Indonesia di Hari Pertama dengan 50.388 Penonton
-
Nyaris Dibuang, Lagu 'Hampa' Ari Lasso Sempat Dicap Cemen Label Sebelum Meledak di Pasaran
-
Pementasan Pasien No 1 di Indonesia Kita ke-44, Ketika Hukum Perlu Dirawat & Disembuhkan
-
Raisa dan Hamish Daud Dikabarkan Sudah Pisah Rumah, Begini Kata Pengacara
-
Ririn Dwi Ariyanti Senyam-senyum Ditanya Rencana Nikah Usai Jonathan Frizzy Bebas Penjara
-
Kuasa Hukum Buka Suara Soal Alasan Raisa Gugat Cerai Hamish Daud
-
Harus Istirahat Total, Dwi Andhika Alami Tekanan Mental Akibat Penyakit Serius