Entertainment / Gosip
Senin, 07 September 2020 | 13:20 WIB
Iqbaal Ramadhan dan Vanesha Prescilla saat mempromosikan film Dilan 1991 di sebuah stasiun televisi. (Ismail/Suara.com)

5. Dianty Annisa

Dianty Annisa (Instagram.com/diantyy.a)

Dianty Annisa diketahui adalah teman SMA Iqbaal saat bersekolah di Global Islamic School. Rumor kedekatan mereka berawal saat mantan member boyband CJR itu kerap berfoto dengan Dianty.

Netizen kemudian menyimpulkan jika keduanya tengah menjalin hubungan pacaran. Namun setelah rumor ini tenggelam, tak pernah ada konfirmasi dari Iqbaal maupun Dianty. (Dea Dezellynda Madya Ratri)

Load More