Suara.com - Disk Jockey (DJ) Dinar Candy kembali membuat geger media sosial Instagram. Kali ini bukan memamerkan kemolekan tubuhnya tapi dia justru minta dihamili karena tak mempunyai kerjaan pasti.
Lewat Instagram, Dinar Candy mengunggah video pendek berdurasi 13 detik.
Dalam video itu dia melihat pemberitaan tentang Pemerintah Provinsi DKI Jakarta yang berencana memberlakukan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) secara ketat pada Senin (14/9/2020).
Bukan tanpa sebab, Dinar Candy mengaku tidak mempunyai kerjaan tetap selama pandemi virus corona (Covid-19). Pasalnya, seluruh tempat hiburan ditutup.
"Wah mau PSBB lagi guys. Selama corona aku tidak ada pekerjaan yang pasti. Biar ada kerjaan aku minta dihamili aja," kata Dinar Candy di Instagram, Kamis (10/9/2020).
Perempuan berdarah Sunda ini ingin hamil agar mempunyai kerjaan. Sehingga jika tidak bisa nge-DJ, dia bisa mengurus anak.
"Ngurusin kandungan, ngurusin kelahiran, ngurusin anak nanti, jadi ada kerjaan kalau aku dihamilin kan. Bang hamilin aku bang," ungkapnya.
Sontak unggahan itu mendapatkan komentar khususnya dari para lelaki. Banyak yang mengajukan diri untuk menghamili Dinar Candy.
"Ayok siapa takut," komentar @bachtiarasa1217.
Baca Juga: Tagih Utang di Instagram, Dinar Candy Ngamuk
"Yuk ahh," sahut @azkaniopanda.
"Ayo neng, abang juga sudah gak tahan wkwkw," timpal @muhammad_akhyar.
Sejak video berdurasi 13 detik itu diunggah, ia sudah mendapatkan 69.874 like dan 331 komentar followersnya di Instagram.
Seperti diketahui, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memutuskan untuk menarik 'rem' darurat di tengah merebaknya virus Covid-19.
Aturan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) seperti di masa awal pandemi Maret lalu kembali diterapkan.
Artinya, dengan kebijakan ini, maka Jakarta kembali mengencangkan pembatasan kegiatan yang sempat dilonggarkan saat PSBB transisi.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Bongkar Perempuan Inisial S yang Diduga Jadi Simpanan RK, Bukan Aura Kasih?
-
Viral Lagi Pengakuan Dinar Candy dan Lisa Mariana: Sosok S Diduga Simpanan Ridwan Kamil
-
Selain Davina Karamoy, Deretan Artis Ini Juga Sempat Terseret Rumor Menjadi Sugar Baby
-
Resbob Dilaporkan Imbas Hina Suku Sunda, Terancam Hukuman hingga 6 Tahun Penjara
-
Ada Tujuan Tersembunyi di Balik Penunjukan Dinar Candy Sebagai Ketua Pengajian Umi Pipik
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan