Suara.com - Karena pandemi virus corona, kondisi perekonomian sederet artis ini ikut tersendat. Mereka memutuskan untuk berjualan makanan kecil-kecilan.
Hal ini terpaksa mereka lakukan demi tetap punya pemasukan selama pandemi.
Siapa saja nih artis yang rela jualan makanan saat pandemi? Intip kisahnya di bawah ini yuk!
Aktris Vanessa Angel mengaku kesulitan ekonomi selama pandemi. Namun Vanessa tak tinggal diam. Ia memutuskan untuk berjualan kebab untuk membiayai keluarganya.
Sayangnya, belum lama ini akun Instagram miliknya hilang karena di-report netizen. Ibu satu anak ini mengaku rugi karena akun tersebut ia gunakan untuk promosi dagangannya dan juga promosi barang endorse-an.
2. Delon
Penyanyi jebolan Indonesian Idol, Delon blak-blakan sepi job nyanyi selama pandemi. Ia pun tak malu untuk banting setir memulai bisnis makanan "Kodel Foods".
Ia menjual beragam jenis makanan siap santap seperti ayam panggan BBQ, pastel tutup, hingga beef stew. Delon mengaku bersyukur masih bisa melakukan bisnis kecil-kecilan di rumah.
Baca Juga: Ekonomi Terpuruk, Vanessa Angel Ajarkan Anak Hidup Sederhana
3. Ivan Gunawan
Seorang desainer dan presenter kondang sekelas Ivan Gunawan tak malu untuk terjun ke dunia bisnis kecil-kecilan. Bukan makanan cepat saji atau jajanan yang sedang viral. Ivan memilih untuk jualan rempeyek yang diberi nama "Peyek Mak Igun".
Ivan mengaku bisnis butik yang sejak lama ia jalankan sedang lesu. Lantas ia harus pintar memutar otak untuk menghasilkan uang. Ivan mengungkapkan hasil penjualan rempeyek itu bisa menutup gaji karyawannya.
4. Inul Daratista
Seorang penyanyi dangdut sekaligus pebisnis, Inul Daratista mengaku pendapatannya menurun selama pandemi. Ditambah gerai karaoke miliknya banyak yang tutup saat corona.
Untuk tetap memutar roda keuangan, Inul nekat berjualan makanan yang dinamakan Dapur Vizta. Inul yang jago memasak itu mengaku meracik sendiri resep-resep makanan yang ia jual.
Tag
Berita Terkait
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Mayang Ngaku Berat Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Vanessa Angel
-
Air Mata Mayang Pecah, AI Vanessa Angel Beri Kejutan di Peluncuran Single "Rinduku"
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Apa Itu Kolonoskopi? Prosedur Kesehatan yang Dijalani Lula Lahfah Sebelum Meninggal Dunia
-
Kabar Duka, Lucky Element Meninggal Dunia
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026