Suara.com - Artis dan politisi Rachel Maryam dikabarkan koma oleh akun Instagram @stevanie_huangg. Padahal bintang film Arisan! itu baru saja melahirkan.
Unggahan dari akun tersebut memperlihatkan foto seseorang yang ditutupi wajahnya dengan emoji. Ia tampak berbaring dengan alat bantu medis yang dipakaikan ke bagian mulut dan hidung.
"Mohon doanya buat rachel Maryam, anggota DPR Pusat atau artis dari Gerindra yang sedang koma setelah melahirkan. Al Fatihah, syafakilah," tulis akun stevanie_huangg, Sabtu (3/10/2020).
Hanya saja setengah jam setelah ia mengunggah foto dan mengabarkan kondisi Rachel Maryam, postingan itu tak lagi ada di feed Instagram.
Meski begitu, akun gosip @lambe_turah telah mengunggah postingan mengenai kondisi Rachel Maryam.
"Mohon doanya buat mba rachel gaes," tulis akun tersebut.
Doa pun mengalir untuk kesembuhan Rachel Maryam. Mereka berharap ada mukjizat untuk aktris 40 tahun ini.
"Moga lekas sembuh mba Rachel, perjuangan seorang ibu tidaklah mudah," kata @segitarius8.
"Aamiin.. ya Allah SWT. Dari mengandung sudah perjuangan, melahirkan mempertaruhkan semua nyawanya," sahut yang lain.
Baca Juga: Jelang Lahiran, Rachel Maryam Girang Diberi Kejutan Suami
Hingga saat ini Suara.com masih berusaha menghubungi pihak Rachel Maryam maupun sahabat selebriti.
Kejutan jelang persalinan
Menjelang melahiran anak kedua, Rachel Maryam mendapat kejutan dari suaminya, Edwin Aprihandono. Dia menceritakan hal itu di Instagram pada Kamis (1/10/2020).
Awalnya, pemain Arisan! 2 ini berbagi cerita mengenai tantangan terberat hamil selama di masa pandemi virus corona atau COVID-19.
"Sepenggal cerita tentang kehamilan di masa pendemi. Ternyata hamil dimasa pandemi memiliki tantangannya sendiri ya," ujar Rachel Maryam di Instagram pada Kamis (1/10/2020).
Perempuan 40 tahun ini mengatakan kalau harus rela tidak bertemu orang terkasih. Padahal, di kehamilan kali ini, dia membutuhkan banyak dukungan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026