Suara.com - Penyanyi asal Korea Selatan, Shim Changmin merilis karya terbarunya selepas resmi menikah. Personel TVXQ ini baru saja meluncurkan single berjudul All That Love.
Melansir dari Soompi pada Selasa (10/11/2020), lagu itu akan dirilis melalui SM Station.
All That Love sendiri mengusung genre RnB dengan nuansa indie pop. Liriknya ditulis sendiri oleh Changmin.
Di situ, dia menuliskan kalimat yang menghibur kalau cinta bisa mengalahkan kesepian. Dia juga menyelipkan kata-kata manis bagi kalian yang ditinggal sendirian.
Rencananya, All That Love akan diluncurkan di semua platform musik digital pada Jumat (13/11/2020) sekira pukul 6 sore waktu Korea.
Changmin sebelumnya baru saja merilis album solo perdananya pada April 2020. Album bertajuk Chocolate sendiri sempat menuai kesuksesan yang mengesankan.
Seperti diketahui, pelantun Mirotic itu baru saja menikah dengan kekasihnya yang non-selebriti pada 25 Oktober 2020. Pernikahan itu digelar tertutup mengingat dihelat di tengah pandemi COVID-19.
Para selebritis yang menghadiri momen itu pun dilarang memotret maupun membagikan video ke media sosial. Sehingga sosok istri Changmin hingga kini masih bikin fans penasaran.
Baca Juga: Digelar Tertutup, Changmin TVXQ Resmi Nikahi Kekasihnya
Berita Terkait
-
Rayakan 20 Tahun Debut, Kim Jaejoong akan Rilis Album Spesial
-
Kejutkan Fans, TVXQ! Sampai 2 Kali Turun Panggung Saat Konser di Indonesia
-
Serba-serbi Konser TVXQ, Ucapkan Lebaran hingga Tampil Menggemaskan Pakai Bando
-
Konser di Indonesia, TVXQ Pakai Bando Kucing Nyanyikan Hug
-
Prediksi Setlist Konser TVXQ di Indonesia
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Aespa Siap Gelar Konser di Indonesia Tahun Depan, Harga Tiket Dibanderol Mulai Rp1,5 Jutaan
-
Profil Yesaya Abraham Pemeran Trian di Sinetron Beri Cinta Waktu, Sudah Punya Pacar?
-
Klarifikasi Jule Lebih Banyak Sebut Brand Ketimbang Suami: Dia Lebih Takut Kehilangan Job
-
Gandeng Tangan Anak Kecil, Postingan Irwan Mussry Bak Kasih Kode: Anak atau Cucu?
-
Muncul Isu Liar Jule Pernah Nikah sebelum dengan Na Daehoon
-
Gebrakan Ultah ke-6, Podcast Ancur Siap 'Invasi' Dunia Animasi Lewat Proyek Pasukan Hampa Udara!
-
Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
-
Ananta Rispo Tampil Sendiri di Film Ketok Mejik, Ungkap Alasan Hindari Proyek Bertiga dengan GJLS
-
Fakta Film Abadi Nan Jaya, Zombie Lokal yang Terinspirasi dari Kantong Semar
-
Momen Paling Horor Luna Maya Saat Syuting Suzzanna, Bukan Perkara Lawan Setan!