Suara.com - TVXQ benar-benar memanjakan penggemarnya, Cassiopeia saat menggelar konser di Jakarta. Bukan hanya aksi panggung yang memukau, tetapi juga interaksi kepada fans.
Dalam konser TVXQ yang digelar di ICE BSD, Tangerang Selatan, Sabtu (20/4/2024). Changmin dan Yunho menyanyikan tak kurang dari 28 lagu.
Tentunya lagu up beat seperti 'The Chance of Love', 'Mirotic' hingga yang terbaru 'Rebel', sukses menghentak panggung.
Tapi kejutan, tidak berhenti sampai di situ. Saat menyanyikan lagu Hug, TVXQ tampil menggemaskan. Changmin dan Yunho mengenakan bando dengan telinga kucing.
BACA JUGA: TVXQ Bahas Lebaran di Konser, Fans: Minta THR Bang!
BACA JUGA: Fun Fact dan Lirik Lagu Mirotic, Hits yang Diprediksi Masuk Setlist Konser TVXQ di Indonesia
Hal itu jelas membuat penggemarnya berteriak "gemas, lucu banget" kepada sang idol.
Changmin dan Yunho juga turun panggung untuk menyapa Cassiopeia lebih dekat. Menariknya, jika mungkin para idol melakukan hanya sekali, mereka bisa sampai dua kali turun panggung.
Ya, inilah yang disuguhkan TVXQ buat penggemarnya di Indonesia. Mereka menyadari, sudah lama tidak bertemu dengan fans di sini.
Baca Juga: TVXQ Bahas Lebaran di Konser, Fans: Minta THR Bang!
"Sudah lama sekali, maaf ya kami datang terlambat," kata U-Know Yunho di panggung.
Changmin juga berterima kasih kepada penggemar karena sudah berada di sisi mereka hingga 20 tahun lamanya.
"Kami berada di sini berkat kalian. Untuk itu, aku berterima kasih karena kalian selalu bersama dengan kami," ujarnya.
Jelang akhir acara, TVXQ juga berjanji akan kembali ke Indonesia. Tentunya untuk menyajikan penampilan yang lebih baik lagi dari hari ini.
"Jangan khawatir, kami akan kembali dengan pertunjukan yang lebih keren," pungkas Changmin.
Berita Terkait
-
TVXQ Bahas Lebaran di Konser, Fans: Minta THR Bang!
-
Fun Fact dan Lirik Lagu Mirotic, Hits yang Diprediksi Masuk Setlist Konser TVXQ di Indonesia
-
Prediksi Setlist Konser TVXQ di Indonesia
-
Sebentar Lagi Digelar, TVXQ! Janji Siapkan Penampilan Spesial di Konser Jakarta
-
Antusias Gelar Konser di Jakarta, TVXQ! Sapa Fans Indonesia
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV
-
Lebih dari Sekadar Sekuel, Teman Tegar Maira Bawa Misi Penyelamatan Hutan Papua
-
Dibongkar Beby Prisillia, Onadio Leonardo Bebas Rehabilitasi Narkoba Besok
-
Sinopsis Portraits of Delusion, Reuni Bae Suzy dan Kim Seon Ho di Drakor Thriller Misteri
-
Sabrina Chairunnisa Sentil Warganet yang Menghakimi Lula Lahfah
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
-
Anggap Temannya Miskin, Perempuan Ini Minta Bayi Kembar yang Baru Dilahirkan
-
Ibu Dali Wassink Sebut Justin Hubner Bukan 'Ayah Baru' Kamari, Jennifer Coppen Tak Terima?